Talago Buni Dalam Dinamika Kelompok-kelompik Musik Di Padang Panjang (1998-2015)

Firdausi, Nuzula Defa (2020) Talago Buni Dalam Dinamika Kelompok-kelompik Musik Di Padang Panjang (1998-2015). Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK cover watermark-dikonversi.pdf

Download (126kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
BAB 1.pdf

Download (362kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 5.pdf

Download (116kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (200kB) | Preview
[img] Text
skripsi full.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini berjudul “Talago Buni dalam Dinamika Kelompok-kelompok Musik Padang Panjang (1998-2015)”. Karya ini memberikan gambaran tentang bagaimana sebuah organisasi musik hadir untuk mempertahankan dan mengembangkan kesenian tradisional Minagkabau khususnya di bidang musik. Penelitian ini menggunakan metode penelitian sejarah yang terdiri dari tahap heuristik, kritik, interpretasi, dan historiografi. Pengempulan sumber dilakukan dengan menggunakan metode wawancara dengan orang-orang yang terlibat langsung dalam proses Talago Buni dan beberapa organisasi musik lainnya di Padang Panjang. Data lisan yang di dapatkan juga didukung oleh arsip-arsip organisasi, berita di media online, dan sumber buku dari perpustakaan. Dinamika Talago Buni dalam Kelompok-kelompok Musik di Padang Panjang 1998-2015 merupakan kajian sejarah organisasi. Dari penelitian ini di dapatkan kesimpulan bahwa lahirnya organisasi musik Talago Buni merupakan suatu wujud dari timbulnya rasa kekhawatiran dari beberapa orang seniman tentang berkurang nya rasa kepedulian masyarakat khususnya generasi muda Minangkabau akan kesenian tradisi Minangkabau khususnya di bidang musik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Prof.Dr.Herwandi M.Hum
Uncontrolled Keywords: Organisasi, Talago Buni, Musik.
Subjects: D History General and Old World > D History (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya > Ilmu Sejarah
Depositing User: S1 Ilmu Sejarah
Date Deposited: 29 Mar 2021 03:28
Last Modified: 29 Mar 2021 03:28
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/73702

Actions (login required)

View Item View Item