ANALISIS KEPUASAN WISATAWAN TERHADAP ATRAKSI DAN PELAYANAN PADA DESA WISATA DI NAGARI SUNGAI BATANG, KABUPATEN AGAM

Ibnu, Kuntara (2024) ANALISIS KEPUASAN WISATAWAN TERHADAP ATRAKSI DAN PELAYANAN PADA DESA WISATA DI NAGARI SUNGAI BATANG, KABUPATEN AGAM. S2 thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (abstrak)
Abstrak.pdf - Published Version

Download (213kB)
[img] Text (bab i pendahuluan)
BAB 1 Pendahuluan.pdf - Published Version

Download (356kB)
[img] Text (bab v penutup)
BAB V PENUTUP.pdf - Published Version

Download (311kB)
[img] Text (daftar pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (339kB)
[img] Text (tesis)
tesis fulltext.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan informasi dan pengetahuan mengenai pendapat wisatawan tentang daya tarik Desa Wisata Sungai Batang yang membuatkan ingin datang dan berulang serta untuk mendapatkan informasi dan pengetahuan tentang tingkat kepuasan wisatawan yang mengunjungi desa wisata diukur dari 4 atribut produk wisata yang dimiliki. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan survei, di mana data dikumpulkan melalui kuesioner yang disebarkan kepada wisatawan yang berkunjung. Variabel yang dianalisis meliputi kualitas atraksi wisata, fasilitas, pelayanan, dan pengalaman keseluruhan wisatawan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kepuasan wisatawan secara umum berada pada kategori baik, namun terdapat beberapa aspek yang memerlukan perbaikan, terutama terkait fasilitas pendukung dan ketersediaan informasi wisata. Temuan ini memberikan implikasi penting bagi pengelola Desa Wisata Nagari Sungai Batang untuk meningkatkan kualitas layanan dan atraksi yang ditawarkan, guna meningkatkan daya tarik desa wisata tersebut dan mendorong peningkatan kunjungan wisatawan di masa mendatang.

Item Type: Thesis (S2)
Supervisors: Prof. Dr. Ir. Asdi Agustar, M.Sc
Uncontrolled Keywords: CSI, IPA , Kepuasan , Sungai Batang
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Pascasarjana (S2) > S2 Pembangunan Wilayah Dan Pedesaan
Depositing User: s2 pembangunan wilayah
Date Deposited: 15 Nov 2024 07:51
Last Modified: 15 Nov 2024 07:51
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/484253

Actions (login required)

View Item View Item