INTERPRETASI PESERTA BPJS KESEHATAN TERHADAP IKLAN BPJS KESEHATAN VERSI ASKES BUBAR

SRI, WAHYUNI (2017) INTERPRETASI PESERTA BPJS KESEHATAN TERHADAP IKLAN BPJS KESEHATAN VERSI ASKES BUBAR. Masters thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.

[img]
Preview
Text (COVER DAN ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (363kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (323kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version

Download (154kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (159kB) | Preview
[img] Text (TESIS FULL TEXT)
TESIS FULL TEXT.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini tentang interpretasi peserta BPJS Kesehatan terhadap iklan BPJS Kesehatan versi Askes Bubar. Latar belakang penelitian ini adanya iklan Askes Bubar untuk pertama sekali menyampaikan pesan-pesan tertentu pada masyarakat, bahwa Askes akan segera beroperasi menjadi BPJS dengan pelayanan yang akan semakin oke. Namun pada kenyataannya pesan iklan tersebut tidak sesuai dengan kenyataan yang dialami oleh peserta mandiri BPJS Kesehatan. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat interpretasi peserta BPJS Kesehatan terhadap iklan BPJS Kesehatan versi Askes Bubar. Informan dalam penelitian ini adalah masyarakat di Kelurahan Gunung Sarik, Kecamatan Kuranji, Kota Padang yang terdaftar sebagai peserta mandiri BPJS Kesehatan. Pemilihan informan tersebut dilakukan secara snowballing. Penelitian ini bersifat kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif, sedangkan tipe penelitian ini adalah deskriptif. Pengumpulan data pertama-tama dilakukan dengan cara memiliki dokumentasi iklan BPJS, kemudian di lapangan iklan tersebut akan diperlihatkan kepada masyarakat. Analisis data dalam penelitian ini adalah modifikasi data, penyajian data, tahap penarikan kesimpulan. Hasil dalam penelitian ini menemukan interpretasi peserta BPJS Kesehatan terhadap iklan BPJS Kesehatan versi Askes Bubar tidak utuh, dengan kata lain, terbagi-bagi berdasarkan scene dalam iklan. Berdasarkan analisis dari interpretasi peserta BPJS Kesehatan terhadap iklan BPJS Kesehatan versi “ASKES BUBAR” maka dapat disimpulkan bahwa ada dua interpretasi, yaitu peserta yang setuju dengan iklan dan tidak setuju dengan iklan. Kata kunci: Interpretasi, Iklan Layanan Masyarakat BPJS Kesehatan

Item Type: Thesis (Masters)
Primary Supervisor: Prof. Dr. AFRIZAL, MA
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Pascasarjana (Tesis)
Depositing User: s2 ilmu komunikasi
Date Deposited: 31 Dec 2018 11:55
Last Modified: 31 Dec 2018 11:55
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/40770

Actions (login required)

View Item View Item