Sagitha, Octaviansa Hanny (2020) HUBUNGAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERSEPSI TERHADAP STIGMA ORANG DENGAN HIV/AIDS PADA SISWA SMKN 8 KOTA PADANG. Diploma thesis, Universitas Andalas.
Text (Cover dan Abstrak)
Abstrak.pdf - Published Version Download (123kB) |
|
Text (BAB 1)
BAB 1 Githa.pdf - Published Version Download (119kB) |
|
Text (BAB 6)
BAB 6 Githa.pdf - Published Version Download (29kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
Dapus Githa.pdf - Published Version Download (55kB) |
|
Text (Full Text Skripsi)
Skripsi Sagitha Octaviansa Hanny.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (7MB) |
Abstract
Tujuan Kota Padang menjadi urutan pertama di Sumatera Barat dengan jumlah angka kasus tertinggi HIV/AIDS. Kasus HIV yang terjadi menimbulkan stigma terhadap orang dengan HIV/AIDS yang perlu dicegah melalui pengetahuan dan promosi kesehatan tentang HIV/AIDS. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui hubungan pengetahuan, sikap, dan persepsi tentang HIV/AIDS dengan stigma terhadap orang dengan HIV/AIDS pada siswa SMKN 8 Kota Padang tahun 2020. Metode Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan studi cross sectional. Penelitian dilakukan di SMKN 8 Padang pada bulan Maret sampai dengan Agustus 2020. Populasi penelitian adalah siswa SMKN 8 Padang dengan jumlah sampel sebanyak 89 responden. Pengambilan data melalui kuesioner yang diisi oleh siswa. Pengolahan data dilakukan secara univariat dan bivariat. Hasil Berdasarkan hasil penelitian didapatkan terdapat hubungan signifikan antara pengetahuan (p=0,000) sikap (p=0,000) dan persepsi (p=0,000) terhadap stigma Orang dengan HIV/AIDS. Kesimpulan Terdapat hubungan yang signifikan antara pengetahuan, sikap, dan pesepsi dengan stigma terhadap ODHA. Diharapkan kepada pihak sekolah untuk memberikan informasi tentang HIV/AIDS kepada siswa untuk mengurangi stigma terhadap ODHA.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Primary Supervisor: | Dr. Yessy Markolinda., S.Si., M.Repro |
Uncontrolled Keywords: | Human Immunodeficiency Virus, Acquired Immune Deficiency Syndrome, stigma, Orang dengan HIV/AIDS |
Subjects: | R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine |
Divisions: | Fakultas Kesehatan Masyarakat |
Depositing User: | s1 kesehatan masyarakat |
Date Deposited: | 03 Dec 2020 07:24 |
Last Modified: | 03 Dec 2020 07:24 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/66595 |
Actions (login required)
View Item |