HUBUNGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DENGAN PERKEMBANGAN BAYI USIA 6-11 BULAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS DADOK TUNGGUL HITAM PADANG

Aisha, Yulian Sari (2019) HUBUNGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DENGAN PERKEMBANGAN BAYI USIA 6-11 BULAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS DADOK TUNGGUL HITAM PADANG. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
cover icha.pdf - Published Version

Download (227kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
BAB I icha.pdf - Published Version

Download (260kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 7 PENUTUP)
BAB 7 icha.pdf - Published Version

Download (124kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA icha.pdf - Published Version

Download (284kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
Full skripsi icha watermark.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Background and Research Objectives The first 1000 days of life which will have an impact on the growth and development of children. One of factor that assosiated development is nutritional intake during where exclusive breastfeeding is the best nutrition received by a infant in the first 6 months of life. The highest number of unsuitable development children in the city of Padang is in Dadok Tunggul Hitam Public Health Center working area. The purpose of this study was to determine the relationship of exclusive breastfeeding with infant development aged 6-11 months in Dadok Tunggul Hitam Padang Health Center working area in 2018. Method Analytical research with cross sectional study, carried out in the working area of Dadok Tunggul Hitam health center in February 2018 until January 2019. Samples were infant aged 6-11 months as many as 66 people. The samples was taken by using multistage random sampling technique. Data collection by interviewed and assessed by using KPSP. A data analysis was univariate and bivariate using the chi square test with p-value ≤ 0.05 Results The results of this study show that the percentage of infant who were given exclusive breastfeeding was 53 %. And the percentage of suitable infant development was 71,2 %. The results of bivariate analysis show that p-value between exclusive breastfeeding and infant development was 0,013 (p-value ≤ 0.05) Conclusion There is a relationship between exclusive breastfeeding and infant development aged 6-11 months . Therefore breastfeeding mothers must give exclusive breastfeeding to infant so that the infant can get their develompent optimally . Bibliography : 113 (2003-2018 ) Keyword : The first 1000 days of life, infant developmnet, exclusive breastfeeding, KPSP PROGRAM STUDI S1 KEBIDANAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS ANDALAS Skripsi, Januari 2019 AISHA YULIAN SARI, No.BP 1410331015 HUBUNGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DENGAN PERKEMBANGAN BAYI USIA 6-11 BULAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS DADOK TUNGGUL HITAM PADANG TAHUN 2018 xix + 83 halaman, 8 tabel, 3 gambar, 11 lampiran ABSTRAK Latar Belakang dan Tujuan Penelitian Periode 1000 hari pertama kehidupan sangat pentig untuk prtumbuhan dan perkembangan anak. Salah satu faktor yang mempengaruhi perkembangan adalah gizi dimana gizi terbaik pada bayi adalah pemberian ASI Eksklusif selama 6 bulan pertama. Pencapaian tertinggi anak yang memiliki perkembangan yang tidak sesuai di Kota Padang berada pada wilayah kerja Puskesmas Dadok Tunggul Hitam Padang. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan pemberian ASI eksklusif dengan perkembangan bayi usia 6-11 bulan di wilayah kerja Puskesmas Dadok Tunggul Hitam Padang Tahun 2018. Metode Penelitian analitik dengan pendekatan cross sectional, dilakukan di wilayah kerja Puskesmas Dadok Tunggul Hitam dari bulan Februari 2018 sampai Januari 2019. Sampel penelitian adalah bayi usia 6-11 bulan sebanyak 66 orang. Teknik penggunaan sampel menggunakan multistage random sampling. Pengumpulan data dengan wawancara dan penilaian menggunakan KPSP. Analisis data secara univariat dan bivariat menggunakan uji chi square dengan p-value ≤ 0,05 Hasil Hasil penelitian menunjukkan persentase pemberian ASI eksklusif sebesar 53%. Dan persentase perkembangan bayi yang sesuai sebesar 71,2 %. Hasil analisis bivariat didapatkan nilai p-value antara pemberian ASI eksklusif dengan perkembangan bayi di wilayah kerja Puskesmas Dadok Tunggul Hitam sebesar 0,013 (p value ≤ 0,05) Kesimpulan Terdapat hubungan antara pemberian ASI eksklusif dengan perkembangan bayi usia 6-11 bulan. Oleh karena itu ibu menyusui harus memberikan ASI secara eksklusif kepada bayi agar bayi dapat tumbuh optimal. Daftar Pustaka : 113 (2003-2018) Kata kunci : 1000 hari pertama kehidupan, perkembangan bayi, pemberian ASI eksklusif, KPSP

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: dr. Bobby Indra Utama, Sp.OG (K)
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kebidanan
Depositing User: s1 kebidanan kebidanan
Date Deposited: 25 Jan 2019 15:09
Last Modified: 25 Jan 2019 15:09
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/42977

Actions (login required)

View Item View Item