Eka, Fitri Mulyani (2017) ANALISIS PENGARUH STRUKTUR ORGANISASI, KEPEMIMPINAN STRATEGIS DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP EFEKTIFITAS IMPLEMENTASI STRATEGI DI PT. KERETA API INDONESIA ( PERSERO ) DIVISI REGIONAL II SUMATERA BARAT. Masters thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.
|
Text (COVER DAN ABSTRAK)
1. COVER DAN ABSTRAK.pdf - Published Version Download (275kB) | Preview |
|
|
Text (BAB 1)
2. BAB I.pdf - Published Version Download (746kB) | Preview |
|
|
Text (BAB V)
3. BAB V.pdf - Published Version Download (142kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
4. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (287kB) | Preview |
|
Text (TUGAS AKHIR FULL TEXT)
5. TUGAS AKHIR FULL TEXT.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana pengaruh struktur organisasi, kepemimpinan strategis dan budaya organisasi terhadap efektifitas implementasi strategi di PT. Kereta Api Indonesia ( Persero) Divisi Regional II Sumatera Barat. Sampel penelitian ini adalah karyawan dengan kategori jabatan Low Management sampai Top Management di PT. Kereta Api Indonesia ( Persero) Divisi Regional II Sumatera Barat dengan total responden sebanyak 88 orang. Pengolahan data penelitian dilakukan dengan menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa struktur organisasi memiliki pengaruh yang signifikan terhadap efektifitas implementasi strategi, kepemimpinan strategis memiliki pengaruh yang signifikan terhadap efektifitas implementasi strategi, budaya organisasi memiliki pengaruh yang signifikan terhadap efektifitas implementasi strategi. Kata kunci: Struktur Organisasi; Kepemimpinan Strategis; Budaya Organisasi; Kepemimpinan Strategis
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Primary Supervisor: | : Prof. Dr. Syukri Lukman, MS |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HC Economic History and Conditions H Social Sciences > HE Transportation and Communications |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Manajemen |
Depositing User: | s2 magister manajemen |
Date Deposited: | 19 Apr 2017 04:55 |
Last Modified: | 19 Apr 2017 04:55 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/24121 |
Actions (login required)
View Item |