Analisis Sistem dan Prosedur Pemungutan Pajak Kendaraan Bermotor dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (Studi Kasus Kantor SAMSAT Kota Padang)

Azizah, Bilqis (2023) Analisis Sistem dan Prosedur Pemungutan Pajak Kendaraan Bermotor dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (Studi Kasus Kantor SAMSAT Kota Padang). Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (606kB)
[img] Text (BAB I Pendahuluan)
BAB I.pdf - Published Version

Download (542kB)
[img] Text (BAB V Penutup)
BAB V.pdf - Published Version

Download (516kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf

Download (529kB)
[img] Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Full bilqis.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji sistem dan prosedur pemungutan PKB dan BBNKB di Kantor SAMSAT Kota Padang, serta menganalisis faktor penyebab turunnya tingkat pencapaiaan dan mengkaji strategi yang digunakan untuk menghadapi faktor tersebut. Penelitian ini menggunakan metode studi kasus dengan teknik analisis data deskriptif kualitatif. Hasil studi menunjukkan bahwa sistem dan prosedur pemungutan PKB dan BBNKB di Kantor SAMSAT Kota Padang berjalan sesuai SOP yang sudah ditetapkan, namun pelaksanaan kegiatan dinilai terlalu panjang dan berbelit-belit. Selain itu ditemukan adanya faktor penyebab menurunnya tingkat pencapaian yaitu adanya pandemi covid-19 yang berimbas kepada menurunnya perekonomian masyarakat, perubahan pola pelayanan publik, dan keterbatasan sosialisasi. Untuk menghadapi kendala tersebut SAMSAT Kota Padang terus berupaya meningkatkan kualitas pelayanan SAMSAT, dan memberikan kemudahan berupa diskon dan potongan denda pajak mengikut Peraturan gubernur Sumatera Barat. Penelitian ini memberikan kontribusi informasi yang penting terutama untuk membuat kebijakan dalam hal peningkatan PAD dan menilai apakah pemerintah daerah telah berhasil melakukan pemungutan PKB dan BBNKB dengan baik. Kata Kunci: Sistem dan Prosedur, PKB, BBNKB

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: S1 Akuntansi Akuntansi
Date Deposited: 13 Jun 2023 07:07
Last Modified: 13 Jun 2023 07:07
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/204823

Actions (login required)

View Item View Item