Cherry, Yolanda (2016) An Analysis of Speech Act of Complaint Uttered by the Main Characters in BBC Television Program:Tigers about the House. Diploma thesis, Universitas Andalas.
|
Text (Abstrak)
01. ABSTRAK.pdf - Published Version Download (112kB) | Preview |
|
|
Text (BAB I)
02. CHAPTER I.pdf - Published Version Download (319kB) | Preview |
|
|
Text (BAB IV)
03.CHAPTER IV.pdf - Published Version Download (210kB) | Preview |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
04. bibliography.pdf - Published Version Download (223kB) | Preview |
|
Text (thesis full)
comination thesis full.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (9MB) |
Abstract
Dalam skripsi ini dibahas bentuk tuturan keluhan dan fungsi dari tuturan keluhan yang terdapat dalam sebuah acara televisi yaitu saluran BBC Earth yang berjudul Tigers about the House (2014) episode 4, bagian 1 dan 2. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi bentuk tuturan keluhan dan menjelaskan fungsi dari tuturan keluhan yang digunakan oleh karakter dalam percakapan pada acara televisi tersebut. Data diperoleh dari percakapan yang dituturkan oleh karakter dalam acara televisi Tigers about the House episode 4, bagian 1 dan 2. Pengambilan data dilakukan dengan metode observasi. Kemudian, data dianalisis menggunakan teori tindak tutur ilokusi keluhan oleh Searle (1968), yang dihubungkan dengan teori bentuk tuturan keluhan oleh Boxer (1993) dan fungsi keluhan oleh Alicke et al. (1992). Hasil analisis disajikan terstruktur sesuai data yang ditemukan. Dari hasil analisis, ditemukan 22 tuturan keluhan pada acara televisi Tigers about the House episode 4, bagian 1 dan 2. Bentuk tuturan keluhan yang dominan yaitu tuturan keluhan tidak langsung sebanyak 17 tuturan. Bentuk tuturan keluhan yang tidak langsung yang ditemukan sebanyak 5 tuturan. Sedangkan fungsi tuturan keluhan yang dominan adalah untuk mempengaruhi persepsi dan kebiasaan seseorang dalam memperlakukan hewan, sehingga jumlah populasi hewan langka semakin berkurang yang menjadi alasan penutur mengeluh. Kata kunci : tindak tutur keluhan, bentuk keluhan, konteks.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | P Language and Literature > P Philology. Linguistics |
Divisions: | Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Inggris |
Depositing User: | s1 sastra inggris |
Date Deposited: | 28 Oct 2016 02:24 |
Last Modified: | 28 Oct 2016 02:24 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/18430 |
Actions (login required)
View Item |