STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA KERIPIK TEMPE DI KECAMATAN RIMBO ILIR KABUPATEN TEBO JAMBI

Efi, Deni Piyana (2022) STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA KERIPIK TEMPE DI KECAMATAN RIMBO ILIR KABUPATEN TEBO JAMBI. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (228kB)
[img] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf - Published Version

Download (573kB)
[img] Text (BAB AKHIR)
BAB Akhir.pdf - Published Version

Download (334kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (336kB)
[img] Text (Skripsi Utuh Efi Deni Piyana)
SKRIPSI UPLOAD EFI DENI PIYANA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat kondisi faktor internal (kekuatan dan kelemahan) dan faktor eksternal (peluang dan ancaman) pada usaha Keripik Tempe untuk bisa dirumuskan alternative strategi pengembangan yang cocok untuk diimplementasikan pada usaha. Strategi pengembangan usaha Keripik Tempe penting dilakukan, karena terdapat persaingan yang tinggi antar produk makanan ringan. Metode analisis data yang digunakan berupa analisis matriks IFE dan EFE, matriks SWOT dan matriks QSPM. Hasil penelitian diperoleh total nilai TAS sebesar 5,86 yang menunjukan bahwa alternatif strategi yang dapat diterapkan dalam pengembangan usaha adalah memfasilitasi dalam menjadikan produk sebagai makanan oleh-oleh khas daerah setempat. Adanya dukungan pemerintah bagi pelaku usaha sangat memberikan pengaruh untuk bisa mengembangkan usaha dalam meningkatkan penjualan produk baik dalam maupun luar daerah. Disarankan kepada pelaku usaha untuk menciptakan inovasi produk baik dari varian rasa, ukuran maupun bentuk produk yang dihasilkan dan memanfaatkan sosial media untuk memasarkan produknya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Lora Triana, S.P., M.M
Uncontrolled Keywords: Strategi Pengembangan, Usaha Keripik Tempe
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian > Agribisnis
Depositing User: s1 agribisnis agribisnis
Date Deposited: 13 Oct 2022 04:48
Last Modified: 13 Oct 2022 04:48
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/114530

Actions (login required)

View Item View Item