Deby, Handayani (2016) KETERBAGIAN TAK HINGGA SEBARAN BINOMIAL NEGATIF MAJEMUK. Masters thesis, Universitas Andalas.
|
Text (Abstrak)
Abstrak.pdf - Published Version Download (192kB) | Preview |
|
|
Text (Bab I)
Bab I.pdf - Published Version Download (234kB) | Preview |
|
|
Text (Kesimpulan)
Kesimpulan.pdf - Published Version Download (289kB) | Preview |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (209kB) | Preview |
|
Text (thesis pustaka)
thesis pustaka.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (15MB) |
Abstract
Keterbagian tak hingga adalah keterbagian suatu peubah acak X menjadi peubah-peubah acak yang saling beabs dengan sebaran yang sama. Keterbagian tak hingga dapat ditunjukkan dengan menggunakan fungsi karakteristik dari peubah acak tersebut. Keterbagian tak hingga dari sebaran Binomial Negatif Majemuk dapat ditunjukkan dengan menggunakan fungsi karakteristiknya. Karakterisasi dari sebaran Binomial Negatif Majemuk akan diberikan dalam bentuk nilai harapan, variansi, skewness,kurtosis, fungsi pembangkit momen dan fungsi karakteristik. Selanjutnya, akan diberikan contoh sebaran Binomial Negatif Majemuk antara lain sebaran Binomial Negatif-Eksponensial dan sebaran Binomial Negatif-Binomial Negatif, masing-masing sebaran tersebut akan ditentukan karakterisasinya dan akan ditunjukkan keterbagian tak hingga sebaran tersebut dengan menggunakan fungsi karakteristiknya. Kata Kunci : sebaran binomial negatif majemuk, keterbagian tak hingga, fungsi karakteristik, sebaran binomial negatif-eksponensial, sebaran binomial negatif-binomial negatif.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | Q Science > QA Mathematics |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika |
Depositing User: | s2 matematika matematika |
Date Deposited: | 03 May 2016 06:57 |
Last Modified: | 03 May 2016 06:57 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/7035 |
Actions (login required)
View Item |