Mimi, Afnita Sari (2018) HUBUNGAN LINGKAR LENGAN ATAS (LILA) DENGAN TEKANAN DARAH PADA REMAJA DI SMAN 9 PADANG TAHUN 2018. Diploma thesis, Universitas Andalas.
|
Text (ABSTRAK DAN COVER)
ABSTRAK &COVER.pdf - Published Version Download (126kB) | Preview |
|
|
Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version Download (239kB) | Preview |
|
|
Text (BAB VII)
BAB VII.pdf - Published Version Download (112kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (129kB) | Preview |
|
Text (SKRIPSI FULL)
SKRIPSI FULLTEXT.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Program Studi S1 Keperawatan Fakultas Keperawatan Universitas Andalas Agustus 2018 Nama : Mimi Afnita Sari No. BP : 1411311019 Hubungan Lingkar Lengan Atas (LILA) dengan Tekanan Darah pada Remaja di SMAN 9 Padang Tahun 2018 ABSTRAK Pevalensi hipertensi yang terjadi pada remaja setiap tahunnya mengalami kenaikan. Ukuran LILA yang melebihi nilai normal menandakan seorang remaja memiliki berat badan lebih yang beresiko terjadinya hipertensi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan lingkar lengan atas (LILA) dengan tekanan darah pada remaja di SMAN 9 Padang tahun 2018. Penelitian ini dilakukan dengan desain crossectional. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa SMAN 9 Padang kelas XI-XII sebanyak 245 responden. Teknik sampling yang digunakan adalah proportional random sampling. Penelitian dilaksanakan pada tanggal 29 Juli sampai dengan 04 Agustus 2018, dilakukan dengan pengukuran tekanan darah dan lingkar lengan atas pada responden untuk mengetahui hubungan antara lingkar lengan atas dengan tekanan darah pada remaja di SMAN 9 Padang menggunakan uji korelasi spearmen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang bermakna antara lingkar lengan atas dengan tekanan darah pada remaja di SMAN 9 Padang tahun 2018 dengan (p=0,000). Disarankan untuk pihak sekolah agar dilakukan penyuluhan tentang nilai normal LILA dan tekanan darah dan melakukan pengukura secara berkala pada siswa. Kata kunci : Hipertensi, Lingkar Lengan Atas, Tekanan Darah, Status Gizi Daftar pustaka : 54(1997-2018)
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Primary Supervisor: | Dr. dr.Susmiati, M. Biomed |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Keperawatan |
Depositing User: | Program S1 Keperawatan |
Date Deposited: | 09 Oct 2018 12:10 |
Last Modified: | 09 Oct 2018 12:10 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/38177 |
Actions (login required)
View Item |