HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN TINGKAT KEMANDIRIAN AKTIVITAS SEHARI-HARI LANSIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS AMBACANG KOTA PADANG TAHUN 2017

WIRA, SYUKRIANI (2017) HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN TINGKAT KEMANDIRIAN AKTIVITAS SEHARI-HARI LANSIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS AMBACANG KOTA PADANG TAHUN 2017. Diploma thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.

[img]
Preview
Text (COVER DAN ABSTRAK)
1. COVER DAN ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (53kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
2. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (54kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB VII)
3. BAB 7 KESIMPULAN DN SARAN.pdf - Published Version

Download (35kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
4. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (45kB) | Preview
[img] Text (SKRIPSI FULL)
5. SKRPSI FULL.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Lansia mengalami berbagai macam perubahan diantaranya perubahan fisik dan psikologis. Keterbatasan yang banyak dijumpai yaitu kaku otot dan sendi sehingga lansia mengalami penurunan kemampuan melakukan aktivitas sehari-hari. Untuk itu dukungan keluarga sangat dibutuhkan oleh lansia tersebut. Tujuan penelitian untuk mengetahui adakah hubungan dukungan keluarga dengan kemandirian lansia dalam pemenuhan aktivitas sehari-hari di Wilayah Kerja Puskesmas Ambacang Kota Padang. Jenis penelitian ini analitik dengan pendekatan cross-sectional. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 189 orang. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner Indeks Barthel dan dukungan keluarga. Data yang diperoleh dalam penelitian ini diolah dengan menggunakan statistik uji Chi-Square dengan derajat kemaknaan p<0,05. Hasil penelitian didapatkan hubungan yang signifikan antara dukungan keluarga dengan tingkat kemampuan Activity of Daily Living lansia. Diharapkan petugas kesehatan di Puskesmas Ambacang agar meningkatkan penyuluhan tentang pentingnya dukungan keluarga terhadap kemandirian lansia.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Keperawatan
Depositing User: Program Profesi Ners
Date Deposited: 30 Jan 2017 06:26
Last Modified: 30 Jan 2017 06:26
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/21811

Actions (login required)

View Item View Item