Reski, Tri Ulanda Ardila (2023) Analisis Sistem dan Prosedur Pemungutan dan Perhitungan Pajak Reklame pada Badan Pendapatan Daerah (BAPENDA) (Studi Kasus di Kota Padang). Diploma thesis, Universitas Andalas.
Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version Download (94kB) |
|
Text (BAB I Pendahuluan)
BAB I Pendahuluan.pdf - Published Version Download (71kB) |
|
Text (BAB VI Penutup)
BAB VI Penutup.pdf - Published Version Download (31kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (42kB) |
|
Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Full Text.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sistem dan prosedur pemungutan dan perhitungan pajak reklame pada Badan Pendapatan Daerah di Kota Padang. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kasus dengan teknik analisis data deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan sistem dan prosedur pemungutan pajak reklame pada Badan Pendapatan Daerah Kota Padang meliputi kegiatan pendaftaran, penetapan, penagihan dan pembayaran. Perhitungan pajak reklame didasarkan pada Nilai Sewa Reklame. Nilai Sewa Reklame atau NSR ditentukan berdasarkan jenis reklame yang digunakan, luas media reklame serta jumlah unit yang akan ditayangkan, lokasi penayangan reklame dan masa tayang reklame. Pemungutan dan Perhitungan Pajak Reklame mengacu pada Peraturan Walikota Padang Nomor 89 Tahun 2021 tentang Tata Cara Pemungutan Pajak Reklame. Secara keseluruhan, pelaksanaan pemungutan pajak reklame di Kota Padang sudah berjalan dengan cukup baik sesuai dengan peraturan dan sudah mengikuti prosedur yang ada. Badan Pendapatan Daerah Kota Padang dalam proses sistem dan prosedur pemungutan pajak reklame menerapkan komponen Sistem Pengendalian Internal yang cukup baik yaitu lingkungan pengendalian, penilaian risiko, kegiatan pengendalian, informasi dan komunikasi dan pemantauan.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Primary Supervisor: | Dr. Suhanda, S.E., M.Si., Ak., CA. |
Uncontrolled Keywords: | Pajak Reklame, Sistem dan Prosedur Pajak Reklame, Pemungutan Pajak Reklame, Perhitungan Pajak Reklame |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi |
Depositing User: | S1 Akuntansi Akuntansi |
Date Deposited: | 18 Sep 2023 07:50 |
Last Modified: | 18 Sep 2023 07:50 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/215235 |
Actions (login required)
View Item |