Silvia, Darmawi (2021) Analisis Vegetasi Dasar di Kawasan Hutan Nagari Sungai Buluah, Kabupaten Padang Pariaman. Diploma thesis, Universitas Andalas.
|
Text (Cover dan Abstrak)
Abstrak.pdf.pdf - Published Version Download (288kB) | Preview |
|
|
Text (Bab I Pendahuluan)
BAB 1. Pendahuluan.pdf.pdf - Published Version Download (253kB) | Preview |
|
|
Text (Bab V Kesimpulan dan Saran)
BAB 5. PENUTUP.pdf.pdf - Published Version Download (219kB) | Preview |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
daftar pustaka.pdf.pdf - Published Version Download (251kB) | Preview |
|
Text (Skripsi Full Text)
Skripsi_Full Text Silvia Darmawi.pdf.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
ABSTRAK Penelitian mengenai Analisis Vegetasi Dasar di Kawasan Hutan Nagari Sungai Buluah, Kabupaten Padang Pariaman telah dilaksanakan mulai Agustus sampai September 2020. Tujuan dari penelitian ini bertujuan untuk mengetahui komposisi dan struktur vegetasi dasar pada kawasan Hutan Nagari Sungai buluah, Kabupaten Padang Pariaman. Penelitian ini menggunakan metode petak kuadrat dengan penempatan plot secara purposive sampling. Plot dibuat sebanyak 30 plot dengan ukuran 2 x 2 m2. Identifikasi dilakukan secara langsung dilapangan dan untuk jenis yang tidak diketahui dilakukan identifikasi di Herbarium Universitas Andalas. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan 22 spesies dengan 15 famili. Famili yang tergolong dominan adalah Melastomataceae dan Selaginellaceae dengan nilai 32,41 % dan 20,69 %. Indeks nilai penting tertinggi Clidemia hirta 51,07 % dan indeks nilai penting terendah adalah Dryopteris cristata 0,47 %. Indeks keanekaragaman vegetasi dasar pada kawasan ini tergolong sedang (H= 2,33). Kata Kunci : Analisis Vegetasi, Komposisi dan struktur, Hutan Nagari Sungai Buluah.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Q Science > QH Natural history Q Science > QH Natural history > QH301 Biology |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Biologi |
Depositing User: | S1 Biologi Biologi |
Date Deposited: | 04 Oct 2021 07:11 |
Last Modified: | 04 Oct 2021 07:11 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/92345 |
Actions (login required)
View Item |