Prosedur Pemberian Kredit BNI Fleksi pada PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Kantor Cabang Padang

Puteri, Lidya Kasih (2016) Prosedur Pemberian Kredit BNI Fleksi pada PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Kantor Cabang Padang. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Bab I Pendahuluan)
BAB I PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (49kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V PENUTUP)
BAB V PENUTUP.pdf - Published Version

Download (35kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (36kB) | Preview
[img] Text (TUGAS AKHIR ILMIAH FULL)
TUGAS AKHIR ILMIAH FULL.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)

Abstract

Peningkatan kualitas hidup masyarakat Indonesia merupakan salah satu tujuan yang hendak dicapai . Kualitas hidup yang mencakup semua aspek kehidupan yang berhubungan dengan kemakmuran dan kesejahteraan manusia. Peningkatan kualitas hidup diantaranya dapat diwujudkan dengan meningkatkan pendapatan melalui berbagai sektor kegiatan perekonomia n. Untuk mencukupi kebutuhan hidup dan untuk bisa mempertahankan kelangsungan hidup, manusia harus selalu berusaha. Hal ini disebabkan oleh karena tidak sesuainya jumlah barang dan jasa yang tersedia dibandingkan dengan jumlah kebutuhan manusia. Ditambah lagi dengan sifat m anusia yang tidak pernah me rasa puas dengan apa yang di peroleh dan dengan apa y ang telah di capai. Berbagai cara telah digunakan manusia untuk memecahkan permasalahan ekonomi yang mereka hadapi

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > D3 Keuangam
Depositing User: d3 keuangan perbankan
Date Deposited: 13 May 2016 04:15
Last Modified: 13 May 2016 04:15
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/8429

Actions (login required)

View Item View Item