TINGKAT KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN RESTORAN CEPAT SAJI KFC CABANG AHMAD YANI PADANG

REFKI, SUTRISNO (2014) TINGKAT KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN RESTORAN CEPAT SAJI KFC CABANG AHMAD YANI PADANG. Diploma thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.

[img] Text (SKRIPSI)
201405071910th_refki sutrisno 0910612283.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik pelanggan dan karakteristik pembelian serta tingkat kepuasan pelanggan terhadap kualitas pelayanan. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 27 Januari sampai 9 Februari 2014. Metode penelitian yang digunakan adalah survei, Teknik pengumpulan data dengan observasi dan wawancara melalui menyebarkan kuisioner kepada 100 responden. Analisa data dilakukan dengan menggunakan skala likert. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar pelanggan dengan jumlah 47% adalah Mahasiswa. Untuk frekuensi pembelian, pelanggan melakukan pembelian ulang sebanyak 2 – 4 kali dalam sebulan dengan jumlah 88%. Jenis produk yang sering dikonsumsi oleh pelanggan adalah paket super besar dengan jumlah 33,1%. Sedangkan volume produk yang dibeli oleh pelanggan dalam satu kali kunjungan adalah 1 – 2 jenis produk atau paket dengan jumlah 85%. Kualitas pelayanan di restoran KFC Cabang Ahmad Yani Padang mendapatkan persentase sebanyak 80%. Secara keseluruhan pelanggan merasa puas terhadap kualitas pelayanan yang ada di restoran KFC Cabang Ahmad Yani Padang. Kata kunci : Karakteristik Pelanggan, Karakteristik Pembelian, Penilaian Pelanggan, Kualitas Pelayanan, Restoran Cepat Saji

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: Fakultas Peternakan
Depositing User: Yth Vebi Dwi Putra
Date Deposited: 12 May 2016 02:45
Last Modified: 12 May 2016 02:45
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/8266

Actions (login required)

View Item View Item