PERLINDUNGAN KONSUMEN DALAMPERJANJIAN BAKU PADALEASING KENDARAAN BERMOTOR OLEH PT. BUSSAN AUTO FINANCE (BAF) CABANG PAYAKUMBUH

ANNISA, PUTRI SUNDANA (2013) PERLINDUNGAN KONSUMEN DALAMPERJANJIAN BAKU PADALEASING KENDARAAN BERMOTOR OLEH PT. BUSSAN AUTO FINANCE (BAF) CABANG PAYAKUMBUH. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Skripsi Fulltext)
2889.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (408kB)

Abstract

Salah satu perusahaan yang melaksanakan lembaga pembiayaan adalah PT.Bussan Auto Finence.Kegiatan pembiayaan yang dilakukan adalah dalam bidang leasing kendaraan bermotor.PT Bussan Auto Finance (BAF) adalah perusahaan pembiayaan yang saat ini berkonsentrasi pada pembiayaan motor Yamaha. BAF didirikan pada tahun 1997. Saat ini BAF memiliki 189 kantor cabang dan tidak kurang dari 142 POS (point of service) di seluruh pelosok Nusantara, dengan jumlah karyawan lebih dari 12,000 orang. Total jumlah konsumen yang pernah dan sedang dibiayai oleh BAF telah mencapai lebih dari 4 juta orang.Tahun 2011 BAF mendapatkan penghargaan SWA, Customer Loyalty Award 2011.Tahun 2012, BAF mendapatkan penghargaan "Service to Care Award" untuk pembiayaan kendaraan bermotor roda dua dan "Superbrand Award". Berdasarkan hal diatas.penulis tertarik untuk mengangkat tentang pernjanjian baku pada perjanjian leasing kendaraan bermotor ini adalah untuk melihat apakah perjanjian baku yang diterapakan pelaku usaha telah sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan tidak merugikan pihak konsumen. Maka penulis akan mengangkat masalah ini menjadi sebuah skripsi dengan judul ”Perlindungan Konsumen DalamPerjanjian Baku Pada PerjanjianLeasing Kendaraan Bermotor Oleh PT.BAF Cabang Payakumbuh ”.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: mrs Rahmadeli rahmadeli
Date Deposited: 18 May 2016 10:21
Last Modified: 18 May 2016 10:21
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/7648

Actions (login required)

View Item View Item