Desma, Elita (2020) Pengembangan dan Validasi Metode spektrofotometri Visibel Untuk Penetuan Kadar Gabapentin dengan Pereaksi Ninhidrin dan Asam Askorbat. Other thesis, Universitas Andalas.
|
Text (Cover dan Abstrak)
Abstrak.pdf - Published Version Download (266kB) | Preview |
|
|
Text (BAB 1 Pendahuluan)
BAB 1 Pendahuluan.pdf - Published Version Download (287kB) | Preview |
|
|
Text (BAB 5 Penutup)
BAB 5 Penutup.pdf - Published Version Download (287kB) | Preview |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (236kB) | Preview |
|
Text
SKRIPSI FULL TEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Gabapentin, asam 1-(Aminometil)sikloheksanasetat; adalah analog γ-aminobutyric acid (GABA) yang digunakan untuk pengobatan kejang parsial pada orang dewasa dan anak-anak. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan pengembangan dan validasi metode spektrofotmetri UV-Vis yang akurat, efisien dan sederhana untuk penetapan kadar gabapentin dalam sediaan kapsul. Metode analisis ini menggunakan reagen kromogenik ninhidrin yang menghasilkan diketohydrindylidene-diketohydrindamine yang berwarna ungu (ungu ruhemann) pada pH 5. Produk yang dihasilkan berwarna biru tua-ungu pada panjang gelombang maksimal 568 nm. Kurva kalibrasi linear dalam rentang konsentrasi 30-70 μg/mL dengan batas batas deteksi dan batas kuantitasi sebesar 1,06 μg/mL dan 3,22 μg/mL. . Presisi intra-day dengan konsentrasi 30;50; dan 70 μg/mL dinyatakan sebagai standar deviasi relatif (RSD) adalah 1,07%, 1,09% dan 1,23% dan presisi inter-day dinyatakan sebagai standar deviasi relatif (RSD) adalah 1,56%, 1,02% dan 0,70%. Akurasi dinyatakan sebagai persentase perolehan kembali dengan penambahan standar sebanyak 40%, 80% dan 120 % terhadap sampel bermerek adalah 96,47%, 99,80% dan 99,20% dan pada sampel berlogo 96,76%, 99,93% dan 100,50%. Hasil ini menunjukkan bahwa metode yang digunakan memenuhi standar validasi. Oleh karena itu metode ini dapat digunakan untuk penetapan kadar gabapentin dalam sediaan kapsul.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Primary Supervisor: | Dr. apt. Regina Andayani, M.Si |
Uncontrolled Keywords: | gabapentin, ninhidrin, asam askorbat, spektrofotometri UV-Vis , validasi |
Subjects: | R Medicine > RS Pharmacy and materia medica |
Divisions: | Fakultas Farmasi |
Depositing User: | s1 Fakultas Farmasi |
Date Deposited: | 30 Apr 2021 04:25 |
Last Modified: | 30 Apr 2021 04:25 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/74737 |
Actions (login required)
View Item |