PIPIT, FADHILLA (2013) STUDI FENOMENOLOGI: PENGALAMAN ORANG DENGAN HIV/AIDS TERHADAP DISKRIMINASI DARI MASYARAKAT DI KOTA PADANG. Diploma thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.
Text (SKRIPSI)
437.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (338kB) |
Abstract
Keperawatan komunitas saat ini telah memasuki paradigma baru dalam pemberian praktik pelayanan kesehatan dengan menggunakan pendekatan konsep partnership, kolaborasi dan pemberdayaan. Perawat komunitas secara bersama-sama dengan komponen komunitas yang lain berkomitmen untuk mencapai kesehatan bagi semua. Tujuannya adalah peningkatan dan perlindungan hak-hak khususnya pada wanita, anak-anak, kelompok yang terpinggirkan dan kelompok rentan (Andreson & McFarlaen, 2006) Perubahan paradigma praktik pelayanan keperawatan komunitas tidak terlepas dari pengaruh isu-isu kesehatan global yang berkembang dengan cepat yang disebabkan oleh globalisasi. Menurut World Health Organisations [WHO, 2009] Konsekuensi logis dari globalisasi ini adalah adanya kelompok Negara maju, Negara berkembang dan Negara miskin yang berdampak pada status kesehatan masyarakat seperti munculnya kembali dan penyebaran penyakit menular dari suatu Negara ke Negara lain khususnya Negara miskin, seperti HIV/AIDS dan Tubercolosis yang menjadi tatantangan kesehatan global. Kondisi ini menjadi beban tersendiri bagi Negara miskin yang harus berjuang keras dalam mengahadapi kemiskinan, eterbelakangan dan tantangan untu mengontrol penyakit menular dan penyakit tidak menular. World Health Organisations,
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Keperawatan |
Depositing User: | Yth Vebi Dwi Putra |
Date Deposited: | 04 May 2016 01:55 |
Last Modified: | 04 May 2016 01:55 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/7336 |
Actions (login required)
View Item |