PENGARUH KETEBALAN SERAT PELEPAH PISANG KEPOK (Musa paradisiaca) TERHADAP SIFATMEKANIKMATERIAL KOMPOSIT POLIESTER - SERAT ALAM

NONI, NOPRIANTINA (2013) PENGARUH KETEBALAN SERAT PELEPAH PISANG KEPOK (Musa paradisiaca) TERHADAP SIFATMEKANIKMATERIAL KOMPOSIT POLIESTER - SERAT ALAM. Diploma thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.

[img] Text (SKRIPSI)
478.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Dengan perkembangan dunia industri sekarang ini, kebutuhan material untuk sebuah produk bertambah. Penggunaan material logam pada berbagai komponen produk semakin berkurang. Hal ini diakibatkan oleh beratnya komponen yang terbuat dari logam, proses pembentukannya yang relatif sulit, dapat mengalami korosi dan biaya produksinya mahal (Suwanto, 2006). Oleh karena itu, banyak dikembangkan material lain yang mempunyai sifat yang sesuai dengan karakteristik material logam yang diinginkan seperti baja stenlis mempunyai kekuatan tarik 2,4 GN/m2 dan modulus young 200 GN/m2 (Hardoyo, 2008). Salah satu material yang banyak dikembangkan saat ini adalah komposit. Komposit adalah suatu material yang terbentuk dari kombinasi dua atau lebih material yang mempunyai sifat mekanik lebih kuat dari material pembentuknya. Komposit terdiri dari dua bagian yaitu matrik sebagai pengikat atau pelindung komposit dan filler sebagai pengisi komposit.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > QC Physics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Fisika
Depositing User: Yth Vebi Dwi Putra
Date Deposited: 03 May 2016 10:10
Last Modified: 03 May 2016 10:10
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/7199

Actions (login required)

View Item View Item