ANALISIS PENGARUH EKSPOR, IMPOR, NILAI TUKAR (KURS), DAN CAPITAL FLOWTERHADAP CADANGAN DEVISA DI INDONESIA TAHUN 2000 - 2010

Alexandro, Bella Doni (2013) ANALISIS PENGARUH EKSPOR, IMPOR, NILAI TUKAR (KURS), DAN CAPITAL FLOWTERHADAP CADANGAN DEVISA DI INDONESIA TAHUN 2000 - 2010. Diploma thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.

[img] Text (SKRIPSI)
504.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (767kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana pengaruh ekspor Indonesia, impor Indonesia, nilai tukar (kurs) Indonesia, dan capital flow Indonesia terhadap cadangan devisa Indonesia. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder berupa time series dari tahun 2000 – 2010. Analisis dilakukan dengan mengunakan OLS (ordinary least Square). Hasil regresi memiliki nilai R-square sebesar 0,958 artinya 96 % cadangan devisa Indonesia mampu dijelaskan oleh variabelvariabel dalam model. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa total ekspor Indonesia positif dan signifikan terhadap cadangan devisa Indonesia, total impor Indonesia berpengaruh negatif dan signifikan terhadap cadangan devisa Indonesia, nilai tukar rill Indonesia tidak signifikan terhadap cadangan devisa Indonesia, dan capital flow Indonesia tidak signifikan terhadap cadangan devisa Indonesia Keyword: Ekspor Indonesia, Impor Indonesia, Nilai Tukar Rill Indonesia, Capital Flow dan Cadangan Devisa Indonesia

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Yth Vebi Dwi Putra
Date Deposited: 03 May 2016 08:27
Last Modified: 03 May 2016 08:27
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/7117

Actions (login required)

View Item View Item