Muhammad, Ariq Kurniady (2021) Analisis Lentur Balok Beton Bertulang yang Diperkuat dengan Pelat Baja. Diploma thesis, Universitas Andalas.
|
Text (Cover dan Abstrak)
abstrak ariq.pdf - Published Version Download (89kB) | Preview |
|
|
Text (Bab 1)
BAB I ariq.pdf - Published Version Download (174kB) | Preview |
|
|
Text (Bab 5)
BAB V ariq.pdf - Published Version Download (86kB) | Preview |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA ariq.pdf - Published Version Download (34kB) | Preview |
|
Text (skripsi full text)
ta fulltext ariq.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Elemen struktur merupakan bagian dari komponen bangunan yang berfungsi untuk mendukung keberadaan elemen nonstruktur, salah satunya adalah balok. Balok adalah strukur penampang horizontal beton bertulang yang berfungsi menahan beban dan mentransfer beban tersebut ke struktur kolom. Struktur balok harus mampu menahan gaya dalam yang bekerja. Namun pada kondisi tertentu, penambahan beban pada struktur balok dapat terjadi dikarenakan beban yang bekerja melebihi dari rencana awal beban pada struktur balok atau perubahan fungsi ruangan. Penambahan suatu beban pada struktur balok yang sudah berdiri akan mengakibatkan nilai gaya dalam yang bekerja pada balok beton dapat melebihi dari kapasitas dari balok tersebut. Untuk mencegah hal itu terjadi, maka digunakan perkuatan pada struktur balok. Salah satu metode perkuatan yang ada yaitu menggunakan pelat baja sebagai bahan perkuatan pada struktur balok. Metoda ini lebih efisien digunakan karena pengerjaannya hanya merekatkan pelat baja pada sisi bawah struktur balok. Analisis yang akan dilakukan berfokus pada perbandingan nilai kuat lentur pada balok bertulang yang diperkuat dengan pelat baja dengan yang tidak diperkuat serta melihat perilaku struktur yang terjadi pada pada struktur balok beton bertulang. Analisis dilakukan pada struktur balok dengan tulangan tunggal yang diberi perkuatan pada sisi bawah penampang balok. Dari hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa penambahan perkuatan pelat baja pada struktur balok dapat meningkatkan kapasitas lentur tetapi dapat mengurangi daktilitas pada struktur balok serta dapat merubah tipe keruntuhan pada struktur balok akibat pertambahan rasio dari pelat baja.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Primary Supervisor: | Riza Aryanti, M.T. |
Uncontrolled Keywords: | balok beton bertulang, pelat baja, rasio pelat baja, momen kurvatur |
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik > Sipil |
Depositing User: | s1 Teknik Sipil |
Date Deposited: | 08 Feb 2021 04:22 |
Last Modified: | 08 Feb 2021 04:22 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/70153 |
Actions (login required)
View Item |