MUBARAK, FEBRIAN EL (2013) ANALISIS HUBUNGAN MIGRASI INTERNASIONAL DENGAN PEMBANGUNAN EKONOMI DAERAH ASAL Dl KABUPATEN KERINCI (STUDI KASUS DESA TANJUNG TANAH DAN SELEMAN KECAMATAN DANAU KERINCI). S1 thesis, Universitas Andalas.
|
Text (Skripsi full text)
OK S1 Ekonomi 2013 Febrian Mubarak 0810513133.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Hubungan Migrasi Internasional dengan Pembangunan Ekonomi Daerah Asal dan melihat bagaimana karakteristik demografi dan sosial ekonomi masyarakat Kabupaten kerinci yang melakukan migrasi internasional khususnya di daerah penelitian di Desa Tanjung Tanah dan Seleman Kecamatan Danau Kerinci. Sampel penelitian ini adalah sebagian dari populasi penduduk yang telah melakukan migrasi internasional di Kecamatan Danau Kerinci yang diambil secara acak. Pengumpulan data dilakukan dengan pendekatan lapangan dan penelitian pustaka melalui buku-buku, literature maupun bacaan lainnya. Pengolahan data penelitian menggunakan metode analisis regresi logistik. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa tingkat pendidikan, lama bekerja, dan pendapatan merupakan variabel yang mempunyai pengaruh signifikan terhadap besar remiten yang akan di kirim ke daerah asal dan akan berdampak terhadap pembangunan ekonomi daerah asal. Sedangkan variabel independen lainnya yaitu umur tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap besar remiten yang akan di kirim ke daerah asal.
| Item Type: | Thesis (S1) |
|---|---|
| Supervisors: | Drs. Yusrizal Yulius. MA |
| Uncontrolled Keywords: | Keywords: Migrasi Internasional, Remiten dan Pembangunan Ekonomi |
| Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
| Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Ilmu Ekonomi |
| Depositing User: | Mrs Vivi Irawati |
| Date Deposited: | 07 Nov 2025 07:55 |
| Last Modified: | 07 Nov 2025 07:55 |
| URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/515481 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |

Altmetric
Altmetric