PUTRI, SYAFWENI (2012) PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR (OCB) (Studi Kasus : Karyawan Pos Keadilan Peduli Umat (PKPU) Sumatera Barat). S1 thesis, Universitas Andalas.
|
Text
OK S1 Ekonomi 2012 Syafweni Putri 07152105.pdf Download (5MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Komitmen Organisasi terhadap Organizational Citizenship Behavior (OCB). Penelitian ini menggunakan model analisis regresi linear berganda dengan jumlah sampel sebanyak 45 karyawan yang bekerja di Pos Keadilan Peduli Umat (PKPU) Sumatera Barat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor komitmen organisasi, komitmen kontinuans memiliki pengaruh yang positif signifikan terhadap OCB. Sedangkan faktor komitmen afektif dan komitmen normatif memiliki pengaruh positif dan tidak signifikan terhadap OCB. Dari ketiga faktor komitmen organisasi yang diuji, faktor komitmen afektif memberikan pengaruh paling dominan terhadap OCB. Secara simultan, tingkat OCB dipengaruhi oleh faktor Komitmen Organisasi sebesar 23.9%. Keyword: komitmen organisasi, komitmen afektif, komitmen kontinuans, komitmen normatif, organizational citizenship behavior (OCB)
| Item Type: | Thesis (S1) |
|---|---|
| Supervisors: | DRA. LAURA SYAHRUL, MBA |
| Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
| Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen |
| Depositing User: | Mrs Vivi Irawati |
| Date Deposited: | 06 Nov 2025 08:53 |
| Last Modified: | 06 Nov 2025 08:53 |
| URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/515221 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |

["Plugin/Screen/EPrint/Box/Plumx:title" not defined]
["Plugin/Screen/EPrint/Box/Plumx:title" not defined]