Vidya, Harmalena (2025) KETERANGAN ANAK KORBAN SEBAGAI SAKSI DALAM PERKARA TINDAK PIDANA PENCABULAN DI PENGADILAN NEGERI LUBUK BASUNG. S1 thesis, Universitas Andalas.
![]() |
Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version Download (316kB) |
![]() |
Text (Bab I Pendahuluan)
Bab I.pdf - Published Version Download (395kB) |
![]() |
Text (Bab IV Penutup)
Bab IV.pdf - Published Version Download (316kB) |
![]() |
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (347kB) |
![]() |
Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Full.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana proses pemeriksaan anak korban sebagai saksi. Kendala utama dalam proses pembuktian adalah minimnya saksi yang berkenaan langsung tanpa keterangan yang mendengar dari mulut ke mulut, sehingga keterangan kesaksian dari anak korban menjadi elemen penting. Adanya perbedaan antara keterangan anak dalam Berita Acara Pemeriksaan (BAP) dan pada proses persidangan, yang diduga karena adanya tekanan atau intervensi dari pihak tertentu, meskipun anak korban telah didampingi oleh orang tua, penasihat hukum, dan pekerja sosial sebagai bentuk perlindungan hukum sesuai dengan Undang-Undang No. 11 Tahun 2012 tentang Sistem Peradilan Pidana Anak. Hal ini menimbulkan kontroversi terkait rasa keadilan bagi anak korban. Penelitan ini menggunakan metode yuridis sosiologis (sociological juridical) yang didukung dengan data penelitian di wilayah hukum Pengadilan Negeri Lubuk Basung. Hasil dari penelitian yaitu pada proses pemeriksaan keterangan anak korban sebagai saksi tindak pidana pencabulan di wilayah hukum Pengadilan Negeri Lubuk Basung sudah dilakukan dengan pendampingan pekerja sosial yang professional khusus pada bidangnya, namun dalam proses pemeriksaan keterangan anak korban belum dilakukan secara maksimal karena masih adanya tekanan atau intervensi dari pihak tertentu sehingga mempengaruhi kesaksian dari anak saksi dalam persidangan yang membuat adanya perbedaan kesaksian di persidangan dengan kesaksian yang ada didalam BAP. Dalam hal tersebut membuat para penegak hukum kesulitan dalam melakukan pembuktian pada saat proses persidangan.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Keterangan Anak, Pencabulan, Pengadilan Negeri. |
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Divisions: | Fakultas Hukum > S1 Hukum |
Depositing User: | S1 Ilmu Hukum |
Date Deposited: | 14 Apr 2025 03:30 |
Last Modified: | 14 Apr 2025 03:30 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/492207 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |