PEMUNGUTAN PAJAK PENGHASILAN TERHADAP WAJIB PAJAK BADAN PT. SURYA UNGGAS SEJAHTERA

Fadhil, Naufalino (2025) PEMUNGUTAN PAJAK PENGHASILAN TERHADAP WAJIB PAJAK BADAN PT. SURYA UNGGAS SEJAHTERA. S1 thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (255kB)
[img] Text (Bab I Pendahuluan)
Bab I.pdf - Published Version

Download (427kB)
[img] Text (Bab IV Penutup)
Bab IV.pdf - Published Version

Download (192kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (337kB)
[img] Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Full.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Pajak merupakan salah satu bentuk iuran masyarakat. Sebagai salah satu unsur penerimaan negara, peran pajak sangat besar dan sangat diandalkan untuk kepentingan pembangunan dan pengeluaran pemerintahan. Salah satu pajak yang sangat potensial yang dipungut oleh pemerintah secara langsung adalah pajak penghasilan sebagaimana yang telah diatur dalam Ketentuan Umum Perpajakan (KUP). Berdasarkan Undang – Undang Nomor 7 Tahun 2021 Terdapat perubahan Tarif pajak penghasilan dimana ketentuan peraturan tersebut berubah dari 28 persen menjadi 22 persen. Oleh karena itu penelitian ini memfokuskan pada dua hal utama yaitu pertama , Bagaimana Penerapan Pemungutan Pajak Penghasilan Pada PT. Surya Unggas Sejahtera Berdasarkan Undang- Undang? Kedua yaitu Bagaimana Sanksi yang Diterima Apabila Tidak Melakukan Pembayaran Pajak Penghasilan Sesuai dengan Peraturan Perundang – Undangan?.Untuk menjawab fokus penelitian ini penulis menggunakan metode penelitian yuridis empiris dengan spesifikasi penelitian ke PT Surya Unggas Sejahtera dan Direktorat Jenderal Pajak serta dianalisis dengan studi kepustakaan dan metode analisis data yuridis –kualitatif. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa PT Surya Unggas Sejahtera masih belum mengetahui aturan pajak penghasilan sesuai dengan Undang –Undang Nomor 7 Tahun 2021, serta masih dikenai sanksi administrasi perpajakan. Oleh karena itu pentingnya sosialisasi hukum kepada masyarakat agar terwujudnya masyarakat taat hukum dan membayar pajak sesuai peraturan perundang-undangan. Kata Kunci : Pajak Penghasilan, Undang- Undang Perpajakan

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > S1 Hukum
Depositing User: S1 Ilmu Hukum
Date Deposited: 11 Apr 2025 07:27
Last Modified: 11 Apr 2025 07:27
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/491469

Actions (login required)

View Item View Item