Pengaruh Aktivitas Operasi, Aktivitas Investasi, dan Aktivitas Pendanaan terhadap Likuiditas Perusahaan. (Studi pada Perusahaan Perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2023)

Muhammad, Farel Hamdi (2025) Pengaruh Aktivitas Operasi, Aktivitas Investasi, dan Aktivitas Pendanaan terhadap Likuiditas Perusahaan. (Studi pada Perusahaan Perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2023). S1 thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (223kB)
[img] Text (Pendahuluan)
Pendahuluan.pdf - Published Version

Download (241kB)
[img] Text (Penutup)
Penutup.pdf - Published Version

Download (176kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (204kB)
[img] Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Fulll Texttt.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (942kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah terdapat pengaruh aktivitas operasi, aktivitas investasi, dan aktivitas pendanaan terhadap likuiditas perusahaan. Penelitian dilakukan dengan metode kuantitatif yang melibatkan 41 perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode tahun 2019-2023. Sampel yang diperoleh kemudian diolah menggunakan aplikasi SPSS versi 25. Hasil studi ini menunjukkan bahwa aktvitas pendanaan berpengaruh signifikan terhadap likuiditas perusahaan, sedangkan aktivitas operasi dan aktivitas investasi tidak berpengaruh signifikan terhadap likuiditas perusahaan.Temuan tersebut mengimplikasikan bahwa aktivitas pendanaan merupakan sumber dana perusahaan perbankan memiliki pengaruh terhadap tingkat likuiditas perusahaan. Pada aktivitas operasi hanya berpengaruh terhadap pembiayaan kegiatan operasional dan aktivitas investasi fokus untuk menjaga likuiditas jangka panjang. Riset ini memberikan konstribusi dalam hal perusahaan perbankan, pemerintah sebagai regulator, investor dan penelitian berikutnya mengenai pengaruh ketiga aktivitas terhadap likuiditas perusahaan. Kata Kunci: Arus Kas, Aktivitas Operasi, Aktivitas Investasi, Aktivitas Pendanaan, Likuiditas Perusahaan

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi
Depositing User: S1 Akuntansi Ekonomi
Date Deposited: 25 Mar 2025 03:18
Last Modified: 25 Mar 2025 03:18
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/490878

Actions (login required)

View Item View Item