KECERNAAN IN VITRO BAHAN KERING, BAHAN ORGANIK, DAN PROTEIN KASAR Indigofera zollingeriana HASIL PEMUPUKAN N, P, DAN K SERTA INOKULASI FUNGI MIKORIZA ARBUSKULA cv Glomus manihotis DI LAHAN GAMBUT

Andre, Andaresta (2024) KECERNAAN IN VITRO BAHAN KERING, BAHAN ORGANIK, DAN PROTEIN KASAR Indigofera zollingeriana HASIL PEMUPUKAN N, P, DAN K SERTA INOKULASI FUNGI MIKORIZA ARBUSKULA cv Glomus manihotis DI LAHAN GAMBUT. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
cover & abstrak Skripsi Andre Andaresta watermark 1910612008-1-3.pdf - Published Version

Download (104kB)
[img] Text (BAB 1 Pendahuluan)
BAB 1 Skripsi Andre Andaresta watermark 1910612008-10-14.pdf - Published Version

Download (203kB)
[img] Text (BAB 5 Penutup)
BAB 5 Skripsi Andre Andaresta watermark 1910612008-64.pdf - Published Version

Download (66kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA Skripsi Andre Andaresta watermark 1910612008-65-74.pdf - Published Version

Download (180kB)
[img] Text (Skripsi Full)
Skripsi Andre Andaresta 1910612008 Upload.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dosis yang terbaik dari pemupukan N, P, dan K serta FMA pada Indigofera zollingeriana yang ditanam di lahan gambut dilihat dari kecernaan bahan kering, kecernaan bahan organik, dan kecernaan protein kasar secara in-vitro. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) dengan 5 perlakuan dan 4 kelompok. Perlakuan tersebut adalah P0 = 100% pupuk N, P dan K + 5 ton/ha pupuk kandang; P1 = 100% pupuk N, P dan K + 5 ton/ha pupuk kandang + 10 g FMA; P2 = 75% pupuk N, P dan K + 5 ton/ha pupuk kandang + 10 g FMA; P3 = 50% pupuk N, P dan K + 5 ton/ha pupuk kandang + 10 g FMA; P4 = 25% pupuk N, P dan K + 5 ton/ha pupuk kandang + 10 g FMA. Parameter yang diamati adalah kecernaan Bahan Kering (KcBK), Kecernaan Bahan Organik (KcBO), dan Kecernaan Protein Kasar (KcPK) secara in vitro. Hasil penelitian menunjukan pemberian dosis yang berbeda pada pupuk N, P dan K pada lahan gambut memberikan pengaruh yang berbeda tidak nyata (P>0.05) terhadap kecernaan (BK, BO, dan PK). Rataan KcBK 54.89-61.85%, KcBO 57.55-69.06%, dan KcPK 59.74-69.54%. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa pemberian FMA 10g pada indigofera yang ditanam di lahan gambut mampu mengurangi penggunaan pupuk N, P dan K sampai 75% dan mampu mempertahankan kecernaan bahan kering, kecernaan bahan organik dan kecernaan protein kasar.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Prof. Dr. Ir. Fauzia Agustin, MS
Uncontrolled Keywords: Fermentasi In vitro, Fungi Mikoriza Arbuskula, Kecernaan, Legum Indigofera zollingeriana, Pupuk kandang.
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: Fakultas Peternakan
Depositing User: S1 peternakan peternakan
Date Deposited: 07 Aug 2024 08:01
Last Modified: 07 Aug 2024 08:01
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/472556

Actions (login required)

View Item View Item