ISOLASI METABOLIT SEKUNDER DARI EKSTRAK ETIL ASETAT LICHEN Stereocaulon verruculigerum Hue. DAN UJl AKTIVITAS INHIBITOR ENZIM XANTIN OKSIDASE SERTA ANTIOKSIDAN

SITI, FAUZIAH INAYAH (2021) ISOLASI METABOLIT SEKUNDER DARI EKSTRAK ETIL ASETAT LICHEN Stereocaulon verruculigerum Hue. DAN UJl AKTIVITAS INHIBITOR ENZIM XANTIN OKSIDASE SERTA ANTIOKSIDAN. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Skripsi Fulltext)
FARMASI 2021 SITI FAUZIAH INAYAH 1711011028.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (14MB)

Abstract

Kajian fitokimia dari lichen Siereocaulon verrucuUgerum yang dikoleksi dari Alahan Panjang. Kabupaten Solok. Sumatera Barat. Talus kering dari lichen diekstraksi menggunakan etil asetat yang seianjutnya diisolasi menggunakan metode kromatografi. Senyawa FHE91 diperoleh dengan kolom kromatografi dan rekristalisasi. Sedangkan senyawa NDASl dan NDAS2 diperoleh dengan sephadex LH*20 dan dilanjutkan dengan kromatografi lapis lipis (KLT) preparatif. Senyawa mumi FHE91 berupa kristal putih dengan meliing point Ul.b'C142,6"C sedangkan NDASldan NDAS2 berupa amorf coklat. Karaklerisasi senyawa basil tsolasi diJakukan dengan menggunakan metode spektroskopi yaitu IR, UV, dan LC-MS/MS. Pada data FTIR rata-rata didapatkan gugus aromatik, C=C, C=0, karboksilat dan O-H, sedangkan pada senyawa NDASl terdapat gugus metil. Idenlifikasi senyawa FHE91 memperlihatkan serapan Xmax 201,60 rnn dalam pelanit metanol dan dari LC-MS/MS senyawa FHE91 memiiiki rumus molekul C22H27O3 diperkirakan senyawa golongan steroid yang belum diketahui. Identifikasi senyawa NDASl pada UV-Vis memperlihatkan Xm#* 241,60 nm dalam pelarut kioroform. Senyawa NDASl memiiiki rumus molekul C24H25O8 yang merupakan senyawa asam norlobarat. Senyawa NDAS2 pada UV-Vis memperlihatkan Xmu 242,20 nm dalam pelarut kioroform. Senyawa NDAS2 memiiiki rumus molekul C25H2vOq yang merupakan senyawa lobarin. Pengujian aktivitas Ekstrak etil asetat terhadap inhibitor xantin oksidase dan anlioksidan dilakukuan dengan metode mikroplat spektroskopi dan KLT bioautografi. Ekstrak etil asetat S verrucuUgerum memberikan inhibisi xantin oksidase dengan ICso 310,21 pg/mL dan aktivitas antioksidan dengan IC50 543,596 pg/ml.. Berdasarkan pengujian aktivitas menggunakan KLT-bioauiografi senyawa FHE91. NDASl, dan NDAS2 memiiiki Rf 0,64; 0,37; dan 0,25 dengan eluen G (toluen : etil asetat: asam format = 7: 2,5: 0,5) dimana spot noda ini pada ekstrak aktif sebagai inhibitor xantin oksidase dan antioksidan sehingga perlu dilanjutkan pengujian senyawa secara mikroplat spektroskopi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Dr. apt. Friardi Ismed apt. Fithriani Armin, S. .Si, M. Si
Uncontrolled Keywords: lichen, Siereocaulon verruculigerum, isolasi, aktivitas inhibitor enzim. antioksidan
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas Farmasi
Depositing User: Monalisa Fitri Andres
Date Deposited: 19 Mar 2024 04:05
Last Modified: 19 Mar 2024 04:05
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/465767

Actions (login required)

View Item View Item