Erlin, Agustus (2023) ADOPSI PETANI TERHADAP BUDIDAYA PADI SISTEM TANAM JAJAR LEGOWO DI KELOMPOK TANI OBAK MUGALAI, DESA SIKAKAP, KECAMATAN SIKAKAP, KABUPATEN KEPULAUAN MENTAWAI. Diploma thesis, Universitas Andalas.
Text (Cover dan Abstrak)
cover abstrak.pdf - Published Version Download (533kB) |
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
latar belakang.pdf - Published Version Download (218kB) |
|
Text (Bab 5 Penutup)
BAB 5.pdf - Published Version Download (209kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
DAPUS.pdf - Published Version Download (326kB) |
|
Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Erlin Agustus - 1810272009 .pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini dilakukan di Kelompok Tani Obak Mugalai, Desa Sikakap, Kecamatan Sikakap, Kabupaten Kepulauan Mentawai yang bertujuan untuk mengetahui adopsi petani terhadap budidaya padi sistem tanam jajar legowo serta mengidentifikasi alasan petani menerapkan atau tidak menerapkan teknologi jajar legowo di Kelompok Tani Obak Mugalai, Kecamatan Sikakap, Kabupaten Kepulauan Mentawai. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus dengan analisis data secara deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa adopsi petani terhadap budidaya jajar legowo di Kelompok Tani Obak Mugalai, Desa Sikakap, Kecamatan Sikakap, Kabupaten Kepulauan Mentawai masih rendah. Hal ini dapat dilihat dari komponen persiapan dan pengolahan, teknik penanaman, teknik pemupukan, serta pengendalian gulma dan hama yang semuanya diterapkan dalam kategori rendah. Alasan petani tidak menerapkan budidaya jajar legowo karena karena penilaian petani terhadap rendahnya keuntungan relatif, kerumitan dari teknik jajar legowo, serta kompatibilitas teknik penanaman jajar legowo dengan kebiasaan petani.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Primary Supervisor: | Dr. Zulvera, S.P.,M.Si |
Uncontrolled Keywords: | Adopsi, Kelompok Tani, Jajar Legowo |
Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) |
Divisions: | Fakultas Pertanian > Agribisnis |
Depositing User: | s1 agribisnis agribisnis |
Date Deposited: | 08 Jan 2024 03:39 |
Last Modified: | 08 Jan 2024 03:39 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/460901 |
Actions (login required)
View Item |