DITA, PRIANDINI (2016) PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN DAN LEVERAGE TERHADAP TAX AVOIDANCE ( Studi Empiris Pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2014). Diploma thesis, Universitas Andalas.
Text (Skripsi Fulltext)
1427.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (905kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui secara empiris pengaruh struktur kepemilikan dan leverage terhadap tax avoidance. Sampel dalam penelitian ini adalah 53 perusahaan sektor manufaktur dan 55 perusahaan sektor non manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2012 sampai dengan 2014. Penelitian Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Panel Least Square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemilikan terkonsentrasi pada perusahaan di sektor manufaktur berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance dan kepemilikan terkonsentrasi pada perusahaan di sektor non manufaktur tidak berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance. Kepemilikan keluarga pada perusahaan di sektor manufaktur tidak berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance dan kepemilikan keluarga pada perusahaan di sektor manufaktur berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance. Mekanisme kepemilikan pada perusahaan di sektor manufaktur berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance dan mekanisme kepemilikan pada perusahaan di sektor non manufaktur berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance. Leverage pada perusahaan di sektor manufaktur tidak berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance dan leverage pada perusahaan di sektor non manufaktur berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance. Kata Kunci : Struktur Kepemilikan, Kepemilikan Terkonsentrasi, Kepemilikan Keluarga, Mekanisme Kepemilikan, Leverage, Tax Avoidance
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HC Economic History and Conditions H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi |
Depositing User: | ms Meiriza Paramita |
Date Deposited: | 29 Mar 2016 07:24 |
Last Modified: | 29 Mar 2016 07:24 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/4123 |
Actions (login required)
View Item |