RANI, LIDIA SUSANTI (2018) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN PAKAIAN BEKAS DI PASAR BUTIK BUKITTINGGI. Diploma thesis, Universitas Andalas.
|
Text (cover dan abstrak)
COVER DAN ABSTRAK.pdf - Published Version Download (630kB) | Preview |
|
|
Text (bab I)
2. BAB I.pdf - Published Version Download (296kB) | Preview |
|
|
Text (BAB VI)
3. BAB VI.pdf - Published Version Download (173kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
4. Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (291kB) | Preview |
|
Text (SKRIPSI FULL)
SKRIPSI FULL.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Pusat perhatian dari penelitian ini adalah pakaian bekas karena hal ini yang tidak biasa diminati masyarakat padahal terdapat banyak pusat perbelanjaan yang semakin berkembang dan modern. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh harga, pendapatan, jumlah keluarga, usia dan tabungan terhadap permintaan pakaian bekas di Pasar Butik Bukittinggi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi logistik dengan metode penelitian kuantitatif. Penelitian ini dilakukan di Kota Bukittinggi pada pembeli pakaian bekas. Penelitian ini menggunakan teknik sampel purposive sampling, alasan yang mendorong penggunaan sampel purposive sampling adalah teknik ini dilakukan dengan melihat karakteristik responden dan kriteria tertentu. Data yang diperoleh dari kusioner. Hasil penelitian menunjukan bahwa harga, pendapatan dan tabungan berpeluang dan memiliki pengaruh signifikan terhadap permintaan pakaian bekas. Jumlah keluarga dan usia berpeluang dan tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap permintaan pakaian bekas. Kata kunci : harga, pendapatan, jumlah keluarga, usia, tabungan dan logistik model
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Primary Supervisor: | Weriantoni, S.E.,M.Sc |
Subjects: | A General Works > AC Collections. Series. Collected works |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Ekonomi Pembangunan |
Depositing User: | s1 ekonomi pembagunan |
Date Deposited: | 19 Oct 2018 11:25 |
Last Modified: | 19 Oct 2018 11:25 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/39261 |
Actions (login required)
View Item |