Ade, Hadiansyah (2018) PENERAPAN METODE BOOTSTRAP FINANCING PADA UMKM DI KOTA PADANG. Diploma thesis, Universitas Andalas.
|
Text (Cover dan Abstrak)
ABSTRAK + Cover.pdf - Published Version Download (120kB) | Preview |
|
|
Text (BAB 1)
BAB 1 FIX.pdf - Published Version Download (239kB) | Preview |
|
|
Text (BAB 5)
BAB 5 FIX.pdf - Published Version Download (130kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (183kB) | Preview |
|
Text (Skripsi Full Text)
FULL TEKS.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan metode bootstrap financing pada UMKM di Kota Padang dan hubungannya dengan gender, usia pemilik, tingkat pendidikan dan ukuran perusahaan. Data dari penelitian ini diperoleh dengan menyebarkan 84 kuesioner kepada responden pemilik UMKM di kota Padang. Pada penelitian ini dilakukan pengujian data dengan menggunakan statistik desktiptif, uji validitas dan reliabilitas serta crosstab dengan menggunakan SPSS 16.0 (Statistical Program for Social Science). Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak ada hubungan antara gender, usia pemilik, tingkat pendidikan dan ukuran perusahaan dengan penerapan metode bootstrap financing. Kata Kunci : Bootstrap Financing, Gender, Usia Pemilik, Tingkat Pendidikan, Ukuran Perusahaan
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Primary Supervisor: | Sari Surya, SE, MM. |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Manajemen |
Depositing User: | S1 Manajemen Fakultas Ekonomi |
Date Deposited: | 11 May 2018 12:17 |
Last Modified: | 11 May 2018 12:17 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/33909 |
Actions (login required)
View Item |