SISTEM MONITORING KETERSEDIAAN TEMPAT PARKIR DAN PEMANDU LOKASI PARKIR MOBIL BERBASIS TEKNOLOGI INTERNET OF THINGS

Indah, Purnama Fella (2018) SISTEM MONITORING KETERSEDIAAN TEMPAT PARKIR DAN PEMANDU LOKASI PARKIR MOBIL BERBASIS TEKNOLOGI INTERNET OF THINGS. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (cover dan abstrak)
cover dan abstrak.pdf - Published Version

Download (313kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 1 Pendahuluan)
10.BAB I.pdf - Published Version

Download (438kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab Akhir (Penutup/Kesimpulan))
14.BAB V.pdf - Published Version

Download (190kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
15.DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (334kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
Skripsi_Indah Purnama Fella_1311511012.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membuat suatu sistem monitoring tempat parkir dengan menggunakan platform mikrokontroller NodeMCU, mikrokontroller Arduino Mega dan perangkat mobile. Sistem yang dibuat terdiri atas tiga komponen utama yaitu alat monitoring, web server, dan perangkat mobile berbasis android yang digunakan user. Alat monitoring terdiri atas sensor ultrasonik dan mikrokontroller NodeMCU. Alat akses sistem untuk user adalah perangkat mobile, NFC tag PN532, dan Arduino Mega. Data bacaan sensor yang dimonitoring oleh sensor ultrasonik dikirim ke user dalam bentuk data status keadaan parkir dan petunjuk arah ke slot parkir kosong. Setelah user melakukan tap NFC, data IMEI smartphone user akan dikirim ke web server dengan bantuan Ethernet shield, jika user teridentifikasi oleh sistem melalui web server maka user akan diberikan data petunjuk arah ke slot parkir. Kata kunci : NodeMCU, Arduino Mega, PN532, Android, tempat parkir

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: DODY ICHWANA PUTRA, M.T
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Sistem Komputer
Depositing User: s1 sistem komputer
Date Deposited: 07 Mar 2018 14:57
Last Modified: 07 Mar 2018 14:57
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/32485

Actions (login required)

View Item View Item