yogi eska putra, y.eskaputra@gmail.com (2017) STRUKTUR DAN DINAMIKA POPULASI TERNAK SAPI POTONG DI KECAMATAN PAYAKUMBUH TIMUR KOTA PAYAKUMBUH. Diploma thesis, universitas andalas.
|
Text (abstrak)
COVER DAN ABSTRAK.pdf - Published Version Download (144kB) | Preview |
|
|
Text (bab I)
BAB I.pdf - Published Version Download (207kB) | Preview |
|
|
Text (bab V)
BAB V.pdf - Published Version Download (111kB) | Preview |
|
|
Text (daftar pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (229kB) | Preview |
|
|
Text (skripsi full)
Skripsi full.pdf - Published Version Download (1MB) | Preview |
Abstract
STRUKTUR DAN DINAMIKA POPULASI TERNAK SAPI POTONG DI KECAMATAN PAYAKUMBUH TIMUR KOTA PAYAKUMBUH YOGI ESKA PUTRA, dibawah bimbingan Dr. Ir. Tinda Afriani, MP dan Fitrini, SP, M. Econs Bagian Teknologi Produksi Ternak Fakultas Peternakan Universitas Andalas Payakumbuh, 2017 ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh data mengenai struktur dan dinamika populasi ternak Sapi Potong di Kecamatan Payakumbuh Timur Kota Payakumbuh. Data penelitian diperoleh dari 119 responden yang memelihara Sapi Potong pada tiga kelurahan di Kecamatan Payakumbuh Timur Kota Payakumbuh. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survei dengan pengambilan data secara stratified sampling dan Puposive sampling. Variabel yang dihitung dalam penelitian ini adalah jumlah jantan dewasa, betina dewasa, jantan muda, betina muda, anak jantan dan anak betina. Angka kelahiran, angka kematian, natural increase (Ni), angka pengeluaran dan angka pemasukan. Analisis data yang digunakan adalah analisis statistik deskriptif dengan menghitung jumlah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah ternak sapi potong di Kecamatan Payakumbuh Timur Kota Payakumbuh adalah 319 ekor, struktur populasi yang terdiri dari sapi jantan dewasa 65 ekor (20,35%), betina dewasa 141 ekor (44,19%), jantan muda 20 ekor (6,26%), betina muda 30 ekor (9,39%), anak jantan 24 ekor (7,51%) dan anak betina 39 ekor (12,21%). Dinamika populasi terdiri dari persentase kelahiran 10,03%,pembelian 5,64% dan imigrasi 3,44%, kematian 4,70%, Angka penjualan 10,98%, angka emigrasi 0,62% dan natural increase adalah 5,33%. Kata Kunci :Sapi Potong, struktur, dinamika, populasi, Payakumbuh
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Primary Supervisor: | Dr. Ir.Hj. Tinda Afriani, MP |
Subjects: | S Agriculture > SF Animal culture |
Divisions: | Fakultas Peternakan |
Depositing User: | S1 Fakultas Peternakan |
Date Deposited: | 26 Jul 2017 15:44 |
Last Modified: | 26 Jul 2017 15:44 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/27373 |
Actions (login required)
View Item |