ANALISIS PENGARUH INDIKATOR KEUANGAN DAN MAKROEKONOMI TERHADAP PROFITABILITAS BANK PEMBANGUNAN DAERAH DI MASA SEBELUM DAN SELAMA PANDEMI COVID-19

EKA, SATRIA PRAJA (2023) ANALISIS PENGARUH INDIKATOR KEUANGAN DAN MAKROEKONOMI TERHADAP PROFITABILITAS BANK PEMBANGUNAN DAERAH DI MASA SEBELUM DAN SELAMA PANDEMI COVID-19. Masters thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan asbtrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (215kB)
[img] Text (Bab I (pendahuluan))
Bab I (pendahuluan).pdf - Published Version

Download (573kB)
[img] Text (Bab Akhir (penutup dan kesimpulan))
Bab Akhir (penutup dan kesimpulan).pdf - Published Version

Download (289kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (268kB)
[img] Text (Full Text)
Full text.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

ANALISIS PENGARUH INDIKATOR KEUANGAN DAN MAKRO EKONOMI TERHADAP PROFITABILITAS BANK PEMBANGUNAN DAERAH DI MASA SEBELUM DAN SELAMA PANDEMI COVID-19 Tesis Oleh: Eka Satria Praja Pembimbing: Dr. Fajri Adrianto, SE, M Bus Dr.Mansyuri Hamidi,SE,M.Si ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk melihat adanya pengaruh NPL,LDR,CASA, PDRB dan Inflasi terhadap profitabilitas 26 (Dua puluh enam) Bank Pembangunan Daerah (BPD) Seluruh Indonesia yang di presentasikan dalam bentuk rasio ROA periode saat sebelum pandemi Covid tahun 2016 s/d 2019 dan saat masa pandemi Covid tahun 2020 s/d 2021. Metode penelitian deskriptifdenganpendekatankuantitatif dengan metode analisa data yang dipakai i adalah analisis regresi data panel. Jenis data yang digunakan merupakan data sekunder yang bersumber dari laporan keuangan publikasi BPD Seluruh Indonesia dalamwebsite masing masing BPD, Badan Pusat Statisik dan Bank Indonesia. Penelitian ini mendapat hasil secara parsial pada saat sebelum pandemi Covid; (1) NPL berpengaruh negatif secara signifikan terhadap ROA (2) LDR tidak berpengaruh positif secara signifikan terhadap. (3)CASA tidak berpengaruh positif secara signifikan terhadap ROA.(4) PDRB tidak berpengaruh positif secara signifikan terhadap ROA.(5) Inflasi tidak berpengaruh negatif secara signifikan terhadap ROA. Secara simultan NPL,LDR,CASA,PDRB dan Inflasi berpengaruh secara signifikan terhadap ROA . Hasil penelitian secara parsial saat masa pandemi Covid; (1) NPL tidak berpengaruh negatif secara signifikan terhadap ROA.(2) LDR tidak berpengaruh positif secara signifikan terhadap ROA. (3) CASA tidak berpengaruh positif secara signifikan terhadap ROA. (4) PDRB tidak berpengaruh positif secara signifikan terhadap ROA.(5) Inflasi tidak berpengaruh negatif secara signifikan terhadap ROA. Secara simultan NPL,LDR,CASA,PDRB dan Inflasi tidak berpengaruh secara signifikan terhadap ROA. Kata kunci:non performing loan, loan to deposit ratio, current account saving account, produk domestik regional bruto,. inflasi dan roa ANALISIS PENGARUH INDIKATOR KEUANGAN DAN MAKRO EKONOMI TERHADAP PROFITABILITAS BANK PEMBANGUNAN DAERAH DI MASA SEBELUM DAN SELAMA PANDEMI COVID-19 Thesis by: Eka Satria Praja Advisor: Dr. Fajri Adrianto, SE, M Bus Dr.Mansyuri Hamidi,SE,M.Si ABSTRACT This study aims to see the effect of NPL, LDR, CASA, GRDP and inflation on the profitability of 26 (twenty six) Regional Development Banks (BPD) throughout Indonesia which were presented in the form of ROA ratios for the period before the Covid pandemic in 2016 to 2019 and during the Covid pandemic from 2020 to 2021. The descriptive research method uses a quantitative approach with the data analysis method used i is panel data regression analysis. The type of data used is secondary data sourced from published financial reports of BPDs throughout Indonesia on the websites of each BPD, the Central Bureau of Statistics and Bank Indonesia. This research got partial results before the Covid pandemic; (1) NPL has a significant negative effect on ROA (2) LDR has no significant positive effect on. (3) CASA has no significant positive effect on ROA. (4) GRDP has no significant positive effect on ROA. (5) Inflation has no significant negative effect on ROA. Simultaneously NPL, LDR, CASA, GRDP and inflation have a significant effect on ROA. Partial research results during the Covid pandemic; (1) NPL has no significant negative effect on ROA. (2) LDR has no significant positive effect on ROA. (3) CASA has no significant positive effect on ROA. (4) GRDP has no significant positive effect on ROA. (5) Inflation has no significant negative effect on ROA. Simultaneously NPL, LDR, CASA, GRDP and inflation have no significant effect on ROA. Keywords:non performing loan, loan to deposit ratio, current account saving account,.gross regional domestic product, inflation dan roa

Item Type: Thesis (Masters)
Primary Supervisor: 1. Dr. Fajri Adrianto, SE, M.Bus 2. Dr. Masyhuri Hamidi, SE, M.Si
Uncontrolled Keywords: Kata kunci:non performing loan, loan to deposit ratio, current account saving account, produk domestik regional bruto,. inflasi dan roa
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Pascasarjana (S2)
Depositing User: Unand Magister Manajemen
Date Deposited: 14 Sep 2023 09:42
Last Modified: 14 Sep 2023 09:42
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/214156

Actions (login required)

View Item View Item