Analisis kausalitas fdi,portofolio investment dan neraca perdagangan terhadap nilai tukar rupiah

HAFIZH, ANDIKA YULADINOV (2016) Analisis kausalitas fdi,portofolio investment dan neraca perdagangan terhadap nilai tukar rupiah. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Abstrak)
abstrak.pdf - Published Version

Download (61kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1 Pendahuluan)
BAB I pendahuluan.pdf - Published Version

Download (148kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V kesimpulan dan saran)
BAB V1 kesimpulan dan saran.pdf - Published Version

Download (126kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (252kB) | Preview
[img] Text (skripsi full text)
full text.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Globalisasi dan liberalisasi ekonomi telah membawa pembaharuan yang sangat cepat dan berdampak luas bagi perekonomian di dalam negeri dan dunia internasional. Semakin terintegrasinya berbagai aspek perekonomian suatu negara dengan perekonomian dunia mengakibatkan terjadinya peningkatan arus investasi dan arus perdagangan antar negara. Peningkatan aliran investasi dan perdagangan, maka akan berpengaruh stabilitas perekonomian Indonesia dari aspek eksternal berupa gejolak nilai tukar setiap saat. Pada penelitian ini metode yang digunakan yakni metode Vektor Auto Regresion (VAR). Metode ini melihat pengaruh dalam kausalitas variabel. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa FDI tidak memiliki hubungan kausalitas dengan nilai tukar, portofolio memiliki hubungan kausalitas dengan nilai tukar, neraca perdagangan memiliki hubungan kausalitas dengan kurs. Kata kunci : Globalisasi ekonomi, Foreight direct investment, Portofolio investment, Neraca Perdagangan, Metode Vektor Auto Regresion.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi
Depositing User: s1 ekonomi pembagunan
Date Deposited: 22 Aug 2016 02:03
Last Modified: 22 Aug 2016 02:03
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/15253

Actions (login required)

View Item View Item