EVALUASI KESESUAIAN LAHAN UNTUK TANAMAN KAKAO ( Theobroma cacao. L ) DI KECAMATAN BATIPUH KABUPATEN TANAH DATAR

FEBRIAN, RONALDI (2013) EVALUASI KESESUAIAN LAHAN UNTUK TANAMAN KAKAO ( Theobroma cacao. L ) DI KECAMATAN BATIPUH KABUPATEN TANAH DATAR. Diploma thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.

[img] Text (SKRIPSI FULLTEXT)
CRV0059.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (510kB)

Abstract

Provinsi Sumatra Barat dicanangkan sebagai sentra produksi kakao. Salah satu kendala rendahnya produksi kakao adalah karena lahan yang tidak sesuai untuk tanaman dan informasi tentang lahan yang kurang. Penelitian ini telah dilaksanakan pada bulan April sampai Juli 2012 kemudian analisis sampel tanah dilakukan di laboratorium Tanah Fakultas Pertanian Universitas Andalas Padang. Tujuan penelitian adalah mengevaluasi kesesuaian lahan dan disajikan dalam bentuk peta. Metoda penelitian adalah survai serta penilaian ini mengacu pada Frame “Work of Land Evaluation”. Hasil dari penelitian didapatkan 3 kelas dan 3 sub kelas kesesuaian lahan untuk tanaman kakao di Kecamatan Batipuh Kabupaten Tanah Datar. Ada 22,12% daerah yang sesuai untuk (S2-ie) untuk tanaman kakao dan sisanya tidak sesuai. Dengan faktor pembatas media perakaran dan curah hujan yang tinggi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian
Depositing User: Yth Vebi Dwi Putra
Date Deposited: 04 Aug 2016 09:53
Last Modified: 04 Aug 2016 09:53
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/14148

Actions (login required)

View Item View Item