STRATEGI PENYELENGGARAAN PELAYANAN PUBLIK DALAM UPAYA MENCIPTAKAN KUALITAS PELAYANAN YANG PRIMA (Studi Pada Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu Kabupaten Solok)

RUDI, RINALDI (2012) STRATEGI PENYELENGGARAAN PELAYANAN PUBLIK DALAM UPAYA MENCIPTAKAN KUALITAS PELAYANAN YANG PRIMA (Studi Pada Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu Kabupaten Solok). Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Skripsi Fulltext)
RudiRinaldi.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (769kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan strategi yang dilaksanakan oleh Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu Kabupaten Solok beserta kendala yang dihadapinya dalam mewujudkan kualitas pelayanan yang prima kepada masyarakat. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh undang-undang No.25 Tahun 2009 tentang pelayanan publik dan Peraturan Mentri Dalam Negri No.24 Tahun 2006 tentang Pedoman Penyelenggaraan Pelayanan Terpadu Satu Pintu. Berdasarkan peraturan tersebut pemerintah daerah harus menyelenggarakan pelayanan perizinan terpadu dengan tujuan untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik. Namun didalam pelaksanaannya masih terlihat beberapa kendala yang dimiliki oleh KPPT dalam melaksanakannya. Sesuai dengan fokusnya, penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Untuk Pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi, wawancara, dan teknik dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa Strategi Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu Kabupaten Solok dalam mewujudkan kualitas pelayanan yang prima belum terlaksana dengan maksimal, hal ini disebabkan dengan keterbatasan sumber daya financial yang dimiliki, sarana yang masih kurang dan kewenangan yang belum diberikan sepenuhnya oleh pemerintah daerah kepada KPPT dalam memberikan izin kepada pengguna jasa pelayanan perizinan di Kabupaten Solok. Kata Kunci: Strategi, Kendala dan Pelayanan

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
J Political Science > JF Political institutions (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Negara
Depositing User: ms Meiriza Paramita
Date Deposited: 25 Jul 2016 10:37
Last Modified: 25 Jul 2016 10:37
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/12528

Actions (login required)

View Item View Item