Rekonstruksi Tarif Pelayanan Sectio Caesarea Pada Pasien Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) di RSIA Permata Bunda Solok

REGINA, VYOLA (2023) Rekonstruksi Tarif Pelayanan Sectio Caesarea Pada Pasien Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) di RSIA Permata Bunda Solok. Masters thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.

[img] Text (Abstrak)
1 Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (11MB)
[img] Text (Pendahuluan)
2 BAB I PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (330kB)
[img] Text (Penutup)
3 BAB VII PENUTUP.pdf - Published Version

Download (183kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
4 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (458kB)
[img] Text (Tesis Full Text)
5 TESIS VYOLA FULL TEXT.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (25MB)

Abstract

Terdapat selisih negatif antara tarif sectio caesarea (SC) rumah sakit dengan tarif INA-CBG’s yang mengakibatkan kerugian hingga 2 milyar di RSIA Permata Bunda pada tahun 2021. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merekonstruksi tarif pelayanan SC pada pasien JKN di RSIA Permata Bunda agar terjadi efisiensi. Metode penelitian adalah explanatory sequential mixed method design didahului penelitian kuantitatif yaitu perhitungan unit cost dengan metode Activity Based Costing (ABC) dan rata-rata tarif fee for service pelayanan SC rumah sakit diikuti wawancara dengan informan. Hasil penelitian menunjukkan unit cost SC lebih tinggi dibandingkan tarif INA-CBG’s dengan selisih 18,52% pada kelas III, 7,38% pada kelas II dan 3,21% pada kelas I yang dapat menimbulkan kerugian bagi RSIA Permata Bunda. Sementara tarif fee for service dan tarif paket SC rumah sakit sudah melebihi unit cost kecuali pada kelas III. Upaya efisiensi yang dapat dilakukan rumah sakit adalah menyesuaikan LOS, optimalkan penggunaan obat dan pemeriksaan penunjang sesuai clinical pathway serta perubahan perhitungan jasa medis dari fee for service menjadi sistem paket.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
R Medicine > RZ Other systems of medicine
Divisions: Fakultas Kedokteran
Depositing User: s2 kesehatan masyarakat
Date Deposited: 27 Feb 2023 05:01
Last Modified: 27 Feb 2023 05:01
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/123380

Actions (login required)

View Item View Item