PENGARUH WAKTU PENYIANGAN GULMA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN JEWAWUT (Setaria italica (L.) P. Beauv)

Putri, Afri Maryeni (2022) PENGARUH WAKTU PENYIANGAN GULMA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN JEWAWUT (Setaria italica (L.) P. Beauv). Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
Cover + ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (169kB)
[img] Text (BAB I Pendahuluan)
BAB I PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (260kB)
[img] Text (BAB V Penutup)
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.pdf - Published Version

Download (27kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (187kB)
[img] Text (Skripsi Full Text)
SKRISPSI FULL.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini mengenai pengaruh waktu penyiangan gulma terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman jewawut (Setaria italica (L.) P. Beauv). Tujuan penelitian adalah untuk memperoleh waktu penyiangan yang tepat untuk mengendalikan gulma dan pengaruhnya terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman jewawut. Penelitian ini telah dilaksanakan dari bulan Maret sampai Juni 2022 di UPT kebun percobaan Fakultas Pertanian Universitas Andalas dengan ketinggian 293 mdpl. Rancangan yang digunakan dalam percobaan ini adalah Rancangan Acak Kelompok (RAK) yang terdiri dari 6 taraf perlakuan yaitu tanpa penyiangan (kontrol), penyiangan 2 MST, 3 MST, 4 MST, 5 MST dan penyiangan 6 MST dengan 4 kali ulangan. Data dianalisis secara statistik dengan uji F pada taraf 5%, apabila F hitung lebih besar dari F tabel maka dilanjutkan dengan Uji Beda Jujur (BNJ) pada taraf 5%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuan waktu penyiangan berpengaruh untuk mengendalikan gulma pada areal pertanaman jewawut. Waktu penyiangan yang baik dilakukan adalah 3 – 5 MST.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Prof. Ir. Ardi, M.Sc
Uncontrolled Keywords: jewawut, waktu penyiangan, gulma
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian > Agroekoteknologi
Depositing User: S1 Agroteknologi Agroteknologi
Date Deposited: 29 Sep 2022 07:22
Last Modified: 29 Sep 2022 07:22
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/113672

Actions (login required)

View Item View Item