ANALISIS KADAR TNF-α DAN IL-4 PADA ORANG DEWASA DENGANINFEKSI SOIL TRANSMITTED HELMINTHS DI KELURAHAN PASIE NAN TIGO KECAMATAN KOTO TANGAH KOTA PADANG

Yanti, Rahayu (2021) ANALISIS KADAR TNF-α DAN IL-4 PADA ORANG DEWASA DENGANINFEKSI SOIL TRANSMITTED HELMINTHS DI KELURAHAN PASIE NAN TIGO KECAMATAN KOTO TANGAH KOTA PADANG. Masters thesis, universitas andalas.

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
abstrak.pdf - Published Version

Download (203kB) | Preview
[img]
Preview
Text (bab I)
BAB 1 pendahuluan.pdf - Published Version

Download (186kB) | Preview
[img]
Preview
Text (bab v)
BAB 5 penutup.pdf - Published Version

Download (119kB) | Preview
[img]
Preview
Text (dapus)
Daftar pustaka.pdf - Published Version

Download (148kB) | Preview
[img] Text (Tesis Full text)
tesis full.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

Penyakit infeksi cacing usus, disebabkan oleh Soil Transmitted Helminths (STH). Infeksi kecacingan tergolong penyakit Neglected Disease yaitu infeksi yang kurang diperhatikan dan merupakan penyakit bersifat kronis, jarang menimbulkan gejala klinis yang jelas dan dampak yang ditimbulkannya baru terlihat dalam jangka panjang. Tujuan penelitian ini Mengetahui analisis kadar TNF-α dan IL-4 dengan infeksi Soil Transmitted Helminth spada orang dewasa. Penelitian ini menggunakan desain Case Control, dilaksanakan diwilayah Kerja Puskesmas Lubuk Buaya, pada Kelurahan Pasie Nan Tigo, Kecamatan Koto Tangah, Kota Padang dan Pemeriksaan feses dilakukan di Laboratorium Parasitologi Fakultas Kedokteran Universitas Andalas dan pemeriksaan sampel darah dilakukan di Laboratorium Kesehatan Daerah (Labkesda) Provinsi Sumatera Barat dengan menggunakan metode pemeriksaan Kato katz. Populasi penelitian adalah laki-laki dan perempuan dewasa yang berusia 20-60 tahun sebanyak 48 orang. Data dilakukan dengan uji t-independent (p<0,05) dianggap terdapat hubungan bermakna secara statistik. Hasil penelitian menunjukan terdapat perbedaan bermakna kadar TNF-α pada orang dewasa kelompok terinfeksi STH dan kontrol sehat dengan p value = 0,000 dan terdapat perbedaan bermakna kadar IL-4 pada orang dewasa kelompok terinfeksi STH dengan p value = 0,000. Kesimpulan penelitian ini Terdapat perbedaan kadar TNF-α lebih rendah pada orang terinfeksi STH dari pada kontrol sehat dan IL-4 lebih tinggi pada orang terinfeksi STH dari pada kontorl sehat pada orang dewasa.

Item Type: Thesis (Masters)
Primary Supervisor: Prof. Nuzulia Irawati, MS
Uncontrolled Keywords: STH, TNF-α, IL-4
Subjects: R Medicine > RK Dentistry
Divisions: Pascasarjana (S2)
Depositing User: s2 ilmu biomedik
Date Deposited: 09 Nov 2021 01:42
Last Modified: 09 Nov 2021 01:42
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/94204

Actions (login required)

View Item View Item