Anggi Sapwan Azyuri, Hasibuan (2021) TANGGUNG JAWAB PT. FAMILY RAYA CERIA SEJATI TERHADAP KERUSAKAN DALAM PENGIRIMAN BARANG DI KOTA PADANG. Diploma thesis, Universitas Andalas.
|
Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version Download (234kB) | Preview |
|
|
Text (Bab I Pendahuluan)
Bab I.pdf - Published Version Download (465kB) | Preview |
|
|
Text (Bab IV Penutup)
Bab IV.pdf - Published Version Download (199kB) | Preview |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (199kB) | Preview |
|
Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Full.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
ABSTRAK PT. Family Raya Ceria Sejati Kota Padang perusahaan yang bergerak dibidang pengangkutan umum dan barang yang sudah banyak dikenal luas oleh masyarakat kota Padang dan kota Jambi, pihak pengangkut berkewajiban untuk mengantarkan barang-barang yang akan dikirimkan dengan selamat berarti yang dimaksud ialah bahwa PT. Family Raya Ceria Sejati Kota Padang diwajibkan untuk bertanggung jawab atas barang-barang yang akan dikirimkan dengan selamat sampai ke tangan penerima barang dan juga untuk meningkatkan rasa kepercayaan masyarakat untuk tetap setia menggunakan jasa pengiriman barang menggunakan bus tersebut. Perumusan masalah Pertama adalah Bagaimana pelaksanaan pengangkutan barang melalui PT. Family Raya Ceria Sejati Kota Padang. Kedua, bagaimana bentuk tanggung jawab yang diberikan PT. Family Raya Ceria Sejati terhadap terjadinya kerusakan dalam pengiriman barang. Metode penelitian yang digunakan adalah yuridis empiris. Penelitian ini bersifat deskriptif. Dari hasil penelitian dan pembahasan diperoleh kesimpulan yang pertama Pelaksanaan pengiriman barang melalui PT. Family Raya Ceria Sejati Kota padang dilaksanakan dengan sesuai prosedur yang dibuat oleh PT. Family Raya Ceria Sejati perjanjian yang harus disepakati oleh pengirim barang, memberitahukan isi barang yang akan dikirimkan, setelah adanya perjanjian kemudian barang akan dikirimkan oleh bus hingga sampai ke tangan penerima barang. Kedua, Penyebab terjadinya kerusakan dalam pengiriman barang oleh PT. Family Raya Ceria Sejati Kota Padang seperti bagasi penuh, faktor cuaca, faktor kerusakan bus, faktor pengemasan yang kurang baik, kecelakaan, dan kerusakan jalan, tetapi menurut hasil penelitian yaitu akibat bagasi bus penuh dan menimpa barang, faktor kondisi jalan, cuaca buruk dan kelalaian pihak pengangkut barang. Tanggung jawab yang diberikan oleh PT. Family Raya Ceria Sejati Kota Padang terhadap terjadinya kerusakan barang yaitu pihak pengangkut hanya mengganti sebesar ongkos dan hal itu diluar perjanjian, pihak pengangkut barang juga tidak bertanggung jawab atas kerusakan barang dan menghindar Kata Kunci: Tanggung jawab, Kerusakan, Pengiriman Barang
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Primary Supervisor: | Hj. Ulfanora, S.H., M.H |
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Divisions: | Fakultas Hukum |
Depositing User: | S1 Ilmu Hukum |
Date Deposited: | 01 Apr 2021 07:17 |
Last Modified: | 01 Apr 2021 07:17 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/73754 |
Actions (login required)
View Item |