Faktor Determinan Kepatuhan Terapi Antiretroviral Pada ODHA Di Yayasan Taratak Jiwa Hati Kota Padang Tahun 2020

Aisyah, Herviana Rifka (2021) Faktor Determinan Kepatuhan Terapi Antiretroviral Pada ODHA Di Yayasan Taratak Jiwa Hati Kota Padang Tahun 2020. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
COVER DAN ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (187kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1 Pendahuluan)
BAB I PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (169kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 6 Kesimpulan dan Saran)
BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN.pdf - Published Version

Download (35kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.docx.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
SKRIPSI Aisyah Herviana Rifka Full Text.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Tujuan Dari data profil kesehatan Indonesia tahun 2018, terjadi peningkatan kasus HIV/AIDS setiap tahunnya. Berdasarkan data yayasan terdapat 20% ODHA yang tidak patuh terhadap terapi antiretroviral, dan 7,8% ODHA belum melakukan terapi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor determinan kepatuhan terapi antiretroviral pada ODHA di Yayasan Taratak Jiwa Hati Kota Padang tahun 2020. Metode Jenis penelitian adalah kuantitatif dengan pendekatan cross-sectional. Variabel yang digunakan yaitu kepatuhan antiretroviral, pendidikan, pekerjaan, stigma dan dukungan sosial teman sebaya. Jumlah sampel 33 responden, dengan metode simple random sampling. Pengolahan data dilakukan dengan cara univariat dan bivariat. Analisis data dengan uji chi-square dengan derajat kepercayaan 95% (α = 0,05). Hasil Hasil penelitian menunjukkan bahwa 63,6% responden patuh terhadap pengobatan antiretroviral. Hasil uji statistik didapatkan hubungan antara pendidikan (p-value = 0,040) dengan kepatuhan antiretroviral. Tidak terdapat hubungan yang signifikan antara pekerjaan (p-value = 0,157), stigma (p-value = 0,282), dan dukungan sosial teman sebaya (p-value = 0,071) dengan kepatuhan antiretroviral. Kesimpulan Terdapat hubungan antara pendidikan dengan kepatuhan pengobatan antiretroviral pada ODHA di Yayasan Taratak Jiwa Hati Kota Padang tahun 2020. Diharapkan kepada petugas yayasan untuk lebih memperhatikan ODHA dalam mengonsumsi antiretroviral

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Vivi Triana, SKM, MPH
Uncontrolled Keywords: Kepatuhan, Antiretroviral, ODHA, HIV/AIDS, Faktor-faktor
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Divisions: Fakultas Kesehatan Masyarakat
Depositing User: s1 kesehatan masyarakat
Date Deposited: 08 Feb 2021 04:40
Last Modified: 08 Feb 2021 04:40
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/70158

Actions (login required)

View Item View Item