KAJIAN DRUG RELATED PROBLEMS (DRPs) PASIEN GERIATRI YANG MENGALAMI HIPERTENSI DAN DIABETES MELITUS DI RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UNIVERSITAS ANDALAS

Sylvi, Adiana (2019) KAJIAN DRUG RELATED PROBLEMS (DRPs) PASIEN GERIATRI YANG MENGALAMI HIPERTENSI DAN DIABETES MELITUS DI RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UNIVERSITAS ANDALAS. Masters thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.

[img]
Preview
Text (Cover & Abstrak)
COVER dan ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (188kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Pendahuluan)
BAB 1.pdf - Published Version

Download (209kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Penutup)
BAB V.pdf - Published Version

Download (272kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (313kB) | Preview
[img] Text (Fulltext)
sylvi.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Hipertensi adalah penyakit kardiovaskular yang paling sering terjadi. Diabetes Melitus merupakan suatu kelompok penyakit metabolik dengan karakteristik hiperglikemia yang terjadi karena sekresi insulin. Pasien usia lanjut (geriatri) umumnya mengalami penurunan fungsi organ dan menerima bebagai macam obat, sehingga rentan Drug Related Problems (DRPs) Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisa Drug Related Problems (DRPs) pasien geriatri yang mengalami Hipertensi dan Diabetes Melitus. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pengambilan data secara retrospektif dari 20 rekam medis pasien Hipertensi dan Diabetes Melitus periode April – Juli 2019. Hasil penelitian menunjukkan terdapat 5 pasien (25%) yang mengalami kejadian DRPs. Kategori DRPs yang teridentifikasi, meliputi indikasi tanpa terapi 1 pasien (5%), dosis berlebih 1 pasien (5%) dan interaksi obat 2 paien (10%).

Item Type: Thesis (Masters)
Primary Supervisor: Prof. Dr. Almahdy, A., Apt
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RC Internal medicine
Divisions: Pascasarjana (S2)
Depositing User: s2 farmasi farmasi
Date Deposited: 31 Jan 2020 11:53
Last Modified: 31 Jan 2020 11:53
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/57080

Actions (login required)

View Item View Item