Sucia, Hafizah (2025) Analisis Naratif Dalam Tradisi Tabuik di Kota Pariaman. S2 thesis, Universitas Andalas.
![]() |
Text (cover dan abstrak)
Cover dan Abbstrak.pdf - Published Version Download (803kB) |
![]() |
Text (Bab 1)
Bab I.pdf - Published Version Download (722kB) |
![]() |
Text (bab 6)
BAB akhir (PenutupKesimpulan).pdf - Published Version Download (722kB) |
![]() |
Text (daftar pustaka)
Daftar Pustaka (1).pdf - Published Version Download (722kB) |
![]() |
Text (tesis full)
Tesis full.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Tradisi tabuik di Kota Pariaman masih menjadi polemik atau perdebatan hingga saat ini. Dalam perdebatan antara ninik mamak, pemerintah maupun masyarakat sering kali melibatkan argument yang beragam, baik yang berbasis relegius, historis maupun sosiokultural. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana fenomena komunikasi dalam setiap makna dan tahap-tahap dari tradisi tabuik di Kota Pariaman Metodologi yang digunakan adalah pendekatan kualitatif deskriptif dengan paradigma analisis naratif. Penelitian ini dianalisis menggunakan Teori naratif yang di kemukakan oleh Joseph Campbell. Data primer dikumpulkan melalui wawancara dan observasi, sedangkan data sekunder dengan arsip atau dokumen. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa adanya fenomena komunikasi yaitu narasi tentang perdebatan antara ninik mamak dengan masyarakat terkait dengan anggapan bahwa tradisi tabuik adalah Syi’ah. Sedangkan perdebatan antara ninik mamak dengan pemerintah ialah terkait dengan eksistensi (kedudukan) antara tuo tabuik dengan pemerintah dinas pariwisata dan lokasi pembangunan rumah tabuik yang baru. Selain itu, narasi mengenai makna dan tahapan tabuik ini lebih mengarah kepada peng-agungan terhadap Husein. Dengan begitu dapat dikatakan secara tidak langsung adanya pencampuran antara tradisi budaya dengan agama.
Item Type: | Thesis (S2) |
---|---|
Supervisors: | Dr. Emeraldy Chatra, M.I.kom |
Uncontrolled Keywords: | Naratif, Fenomena Komunikasi, Tabuik, Pariaman |
Subjects: | G Geography. Anthropology. Recreation > GN Anthropology |
Depositing User: | Rahmania Zakri s2 |
Date Deposited: | 17 Apr 2025 03:56 |
Last Modified: | 17 Apr 2025 03:56 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/493363 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |