Haq, Muhd. Difa Dhiyaul (2024) Pengaruh Edukasi Gizi dengan Media Video Terhadap Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil Mengenai Anemia Masa Kehamilan di Wilayah Kerja Puskesmas Bungus Kota Padang Tahun 2024. S1 thesis, Universitas Andalas.
Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version Download (495kB) |
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 Pendahuluan.pdf - Published Version Download (145kB) |
|
Text (Bab 6 Kesimpulan dan Saran)
BAB 6 Kesimpulan dan Saran.pdf - Published Version Download (60kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (194kB) |
|
Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Full_Muhd. Difa Dhiyaul Haq_2011222028.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (4MB) |
Abstract
Anemia pada ibu hamil dapat diakibatkan oleh kurangnya pengetahuan dan sikap ibu mengenai anemia sehingga mengarah kepada perilaku kesehatan yang buruk dan kurangnya kepatuhan dalam mengonsumsi tablet tambah darah (TTD). Salah satu upaya untuk meningkatkan pengetahuan dan sikap adalah pemberian edukasi gizi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh edukasi gizi dengan media video terhadap pengetahuan dan sikap ibu hamil tentang anemia masa kehamilan. Penelitian ini merupakan penelitian quasi experiment pre-test post-test with control group design. Penelitian dilaksanakan dari Mei – Agustus 2024. Sampel penelitian adalah ibu hamil yang mengikuti kelas ibu hamil di wilayah kerja Puskesmas Bungus yang berjumlah 36 orang. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan lama waktu intervensi selama satu minggu. Hasil penelitian menunjukkan terdapat perbedaan rata-rata skor pengetahuan (p-value = 0,001) dan sikap (p-value = 0,031) ibu hamil sebelum dan setelah perlakuan. Terdapat perbedaan rata-rata skor pengetahuan dan sikap (p-value = 0,000) mengenai anemia masa kehamilan antara kelompok intervensi dengan kelompok kontrol. Pemberian edukasi dengan bantuan media video berpengaruh terhadap peningkatan pengetahuan dan sikap ibu hamil mengenai anemia pada masa kehamilan
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Supervisors: | Dr. Frima Elda, SKM, MKM, Dr. Denas Symond, MCN |
Uncontrolled Keywords: | Anemia, Edukasi, Kehamilan, Video |
Subjects: | R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine |
Divisions: | Fakultas Kesehatan Masyarakat > S1 Gizi |
Depositing User: | s1 gizi gizi |
Date Deposited: | 11 Nov 2024 02:03 |
Last Modified: | 11 Nov 2024 02:03 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/482314 |
Actions (login required)
View Item |