Pengaruh Burnout dan Work-Life Balance terhadap Tingkat Turnover Intention pada Karyawan Gen Y PT Hayati Pratama Mandiri Padang

Nabilah Putri, Raissa (2024) Pengaruh Burnout dan Work-Life Balance terhadap Tingkat Turnover Intention pada Karyawan Gen Y PT Hayati Pratama Mandiri Padang. S1 thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
COVER & ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (341kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (298kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version

Download (276kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (329kB)
[img] Text (Tugas Akhir Full Text)
TUGAS AKHIR FULL TEXT.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (14MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dibuat dengan tujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh burnout dan work-life balance terhadap tingkat turnover intention yang dimoderasi oleh komitmen afektif pada karyawan Gen Y PT Hayati Pratama Mandiri Padang. Pada penelitian ini yang menjadi populasi adalah karyawan Gen Y (millenials) PT Hayati Pratama Mandiri Padang. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner secara online kepada 115 karyawan yang menjadi responden. Kuesioner diukur dengan menggunakan skala likert 1-5. Pengolahan data pada penelitian ini menggunakan bantuan software Smart PLS versi 4. Hasil temuan dari penelitian menunjukan bahwa variabel burnout berpengaruh positif signifikan terhadap turnover intention. Sedangkan variabel work-life balance dan komitmen afektif berpengaruh negatif signifikan terhadap tingkat turnover intention di PT Hayati Pratama Mandiri Padang.

Item Type: Thesis (S1)
Supervisors: Hendra Lukito, SE, MM, PhD
Uncontrolled Keywords: Burnout, Work-Life Balance, Turnover Intention, Komitmen Afektif
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: S1 Manajemen Fakultas Ekonomi
Date Deposited: 05 Nov 2024 03:15
Last Modified: 05 Nov 2024 03:15
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/481248

Actions (login required)

View Item View Item