Rahmadhani, Fathiya Ahda (2024) Pengaruh Risk Disclosure Tone terhadap Harga Saham (Studi Empiris pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2022). S1 thesis, Universitas Andalas.
Text (Cover dan Abstrak)
SKRIPSI THIYA FINAL - COVER & ABSTRAK.pdf - Published Version Download (484kB) |
|
Text (Bab I Pendahuluan)
SKRIPSI THIYA FINAL - BAB I PENDAHULUAN.pdf - Published Version Download (249kB) |
|
Text (Bab V Penutup)
SKRIPSI THIYA FINAL - BAB V PENUTUP.pdf - Published Version Download (224kB) |
|
Text (Daftar pustaka)
SKRIPSI THIYA FINAL - DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (245kB) |
|
Text (Skripsi full text)
SKRIPSI THIYA FINAL - FULL.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji bagaimana pengaruh risk disclosure tone terhadap harga saham. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Sampel penelitian melibatkan 731 perusahaan yang terdaftar di BEI pada tahun 2022 dan berfokus pada bagian MD&A dalam laporan tahunan. Hasil studi ini menunjukkan bahwa risk disclosure tone, baik upside maupun downside sama-sama berpengaruh signifikan negatif terhadap harga saham. Namun, pengaruh upside risk disclosure lebih lemah jika dibandingkan dengan pengaruh downside risk disclosure. Temuan tersebut mengimplikasikan bahwa sangat penting bagi para investor untuk memperhatikan risk disclosure tone pada laporan tahunan perusahaan dalam mengambil keputusan investasi yang tepat. Penelitian ini dapat dijadikan sebagai referensi bagi peneliti selanjutnya terutama yang berkaitan dengan topik analisis tekstual menggunakan teknologi komputer yang relatif baru dan menarik bagi akademisi maupun praktisi.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Supervisors: | Dr. Annisaa Rahman, S.E., M.Si., Ak., CA |
Uncontrolled Keywords: | Risk Disclosure Tone; Disclosure Tone; Analisis Tekstual; Harga Saham; MD&A |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi |
Depositing User: | S1 Akuntansi Ekonomi |
Date Deposited: | 26 Sep 2024 07:09 |
Last Modified: | 17 Oct 2024 01:26 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/479576 |
Actions (login required)
View Item |