PROSESI TRADISI BATAREWAI DI KANAGARIAN KOTO GADANG KECAMATAN IV KOTO KABUPATEN AGAM

Ilham, Maulana Priyadi (2017) PROSESI TRADISI BATAREWAI DI KANAGARIAN KOTO GADANG KECAMATAN IV KOTO KABUPATEN AGAM. Diploma thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.

[img]
Preview
Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (135kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Pendahuluan)
BAB I Pendahuluan.pdf - Published Version

Download (231kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (206kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Penutup)
BAB IV Penutup.pdf - Published Version

Download (138kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Full Text.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Nagari Koto Gadang Adalah nagari yang masih mempertahankan tradisi yang hanya dimiliki oleh nagari itu saja. Tradisi ini adalah tradisi Batarewai. Tradisi yang melibatkan datuak untuk mengikuti arak-arakan mengelilingi kampung. Selain itu pada tradisi Batarewai juga melibatkan pengantin laki-laki yang baru menikah untuk mengikutinya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan semua prosesi tradisi Batarewai tersebut. Metode yang digunakan adalah metode kualitatif. Data yang diperoleh melalui teknik observasi, wawancara dan pengujian data. Data tambahan diperoleh dari buku, hasil penelitian terdahulu, dan sumber-sumber lain yang terkait dengan tradisi ini. Dari penelitian ini ditemukan tiga tahapan prosesi tradisi Batarewai. Dari tiga tahapan tersebut yaitu (1) manjapuik datuak (2) kaliliang kampuang (3) naik ka balai adat. Dari prosesi tersebut dijelaskan tujuan dari tradisi Batarewai, untuk memperkenalkan mempelai yang baru menikah serta untuk musyawarah nagari bersama masyarakat Koto Gadang. Kata Kunci: Folklor, Tradisi Batarewai, Deskripsi

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Muchlis Awwali, S.S, M.Si
Subjects: P Language and Literature > PI Oriental languages and literatures
Divisions: Fakultas Ilmu Budaya
Depositing User: s1 sastra minang
Date Deposited: 17 Jul 2017 16:04
Last Modified: 17 Jul 2017 16:04
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/25780

Actions (login required)

View Item View Item